PENGARUH PENGETAHUAN, MOTIVASI DAN MENTAL BERWIRAUSAHA TERHADAP MINAT SISWA MENJADI WIRAUSAHA MUDA KELAS XI TEHNIK KOMPUTER DAN JARINGAN DI SMK ISLAM 1 DURENAN TRENGGALEK

NAFI' LUTHFIANA, 1742143185 (2019) PENGARUH PENGETAHUAN, MOTIVASI DAN MENTAL BERWIRAUSAHA TERHADAP MINAT SISWA MENJADI WIRAUSAHA MUDA KELAS XI TEHNIK KOMPUTER DAN JARINGAN DI SMK ISLAM 1 DURENAN TRENGGALEK. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (536kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (141kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (285kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (482kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (482kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (712kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (248kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (142kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “ Pengaruh Pengetahuan, Motivasi dan Mental Berwirausaha Terhadap Minat Siswa Menjadi Wirausaha Muda Kelas XI Tehnik Komputer dan Jaringan di SMK Islam 1 Durenan Trenggalek” ini ditulis oleh Nafi’ Luthfiana NIM 1742143185, Pembimbing Dr. H Dede Nurrohman, M.Ag. Dimasa sekarang ini persaingan yang ada di dunia kerja sangatlah ketat, penyerapan tenaga kerja sangatlah terbatas. Melihat kondisi tersebut maka dunia pendidikan memegang peranan yang amat penting untuk menjamin kelangsungan hidup negara dan bangsa, karena pendidikan merupakan wahana untuk meningkatkan dan mengembangkan kualitas sumber daya manusia. Berkaitan dengan ini maka sekolah kejuruan haruslah dapat memberikan proses yang benar-benar efektif dalam bidang ketrampilan kejuruannya. Untuk mengarahkan anak didik agar mempunyai pola pemikiran sebagaimana yang diinginkan maka anak harus ditekankan pada upaya usaha mandiri dari pada mengharapkan pekerjaan dari orang lain. Untuk membentuk manusia yang berjiwa wirausaha dan mampu melakukan jiwa wirausaha pada siswa SMK, maka yang harus ternaman dahulu adalah minat untuk berwirausaha itu sendiri. Penelitian ini ingin meneliti tentang Pengaruh Pengetahuan, Motivasi dan Mental Berwirausaha Terhadap Minat Siswa Menjadi Wirausaha Muda Kelas XI TKJ di SMK Islam 1 Durenan Trenggalek. Pada penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis asosiatif. Populasi dari penelitian ini adalah 334 siswa kelas XI Jurusan Tehnik Komputer dan Jaringan di SMK Islam 1 Durenan Trenggalek, tehnik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan tehnik simple random sampling dengan sampel sebanyak 50 siswa kelas XII. Tehnik pengumpulan data menggunakan kuesioner (angket) yang disebarkan kepada responden. Hasil penelitian yang diperoleh Pengetahuan, motivasi dan mental wirausaha berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat siswa menjadi wirausaha muda kelas XI Jurusan Tehnik Komputer dan Jaringan di Sekolah Menengah Kejuruan Islam 1 Durenan Trenggalek. Kata kunci : Pengetahuan Kewirausahaan, Motivasi, Mental dan Minat berwirausaha.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: S.E 1742143191 Nestia Pangestika
Date Deposited: 24 Jan 2019 04:19
Last Modified: 09 Apr 2020 02:26
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/10085

Actions (login required)

View Item View Item