ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH UNTUK MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KOTA KEDIRI (Studi Kasus Badan Pendapatan, Pengelola Keuangan Dan Aset Daerah Kota Kediri)

FARID DWI KURNIA, 17402153387 (2019) ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH UNTUK MEWUJUDKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KOTA KEDIRI (Studi Kasus Badan Pendapatan, Pengelola Keuangan Dan Aset Daerah Kota Kediri). [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (499kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (213kB) | Preview
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (90kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (174kB)
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (358kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (109kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (382kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (10kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Analisis Pengelolaan Keuangan Daerah Untuk Mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat Di Kota Kediri (Studi Kasus Badan Pendapatan, Pengelola Keuangan Dan Aset Daerah Kota Kediri)” ini ditulis oleh Farid Dwi Kurnia, NIM. 17402153387, pembimbing Nur Aziz Muslim, M.H.I. Tingginya tingkat penduduk, banyaknya anak-anak yang sekolah, tingkat kesehatan orang-orang di kota Kediri menjadi daya tarik saya untuk meneliti masalah ini. Mungkin ini masalah yang begitu penting dalam menentukan apakah kesejahteraan masyarakat di kota Kediri sudah terjamin kesejahteraannya apa belum. Mengingat tergantung dengan pengelolaan keuangan daerah dan pengelolaan pajak yang ada di kota Kediri. Fokus masalah yang ada pada penelitian ini yaitu bagaimana sistem atau tata cara pengelolaan keuangan daerah dan pengelolaan pajak daerah sudah sesuai dengan peraturan yang berlaku. Dan apakah pengelolaannya sudah berdampak positif bagi masyarakkat di sekitar khususnya di kota Kediri sendiri. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selanjutnya data yang dikumpulkan di analisis menggunakan analisis model interaktif dan diuji keabsahan datanya dengan trangulasi, member checking, dan perpanjang pengamatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pengelolaan keuangan daerah dan sistem pengelolaan pajak daerah di Kota Kediri sudah mengikuti pedoman Undang-Undang yang berlaku. Dari segi strateginya, pengelolaan keuangan daerah dan pengelolaan pajak daerah sangat mempengaruhi kesejahteraa nmasyarakat, karena di dalam pengelolaan keuangan terdapat beberapa dana yang gunanya untuk disalurkan kepada masyarakat agar kehidupan masyarakat bisa terjamin dari segi pendidikan, kesehatan, dan pendapatan. Kata Kunci: Pengelolaan Keuangan Daerah, Pengeloaan Pajak Daerah, Kesejahteraan Masyarakat.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: 17402153387 Farid Dwi Kurnia
Date Deposited: 23 Jul 2019 03:52
Last Modified: 30 Mar 2020 12:48
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/12330

Actions (login required)

View Item View Item