Belajar Ibadah Dari Tanah Suci

Dr. Eni Setyowati, S.Pd, MM, 197605062006042002 (2016) Belajar Ibadah Dari Tanah Suci. In: Quantum Belajar. Genius Media, Malang, i-230. ISBN 978-602-1033-18-0

[img]
Preview
Text
quantum belajar buku.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Ibadah berarti taat kepada Allah dengan melaksanakan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Ibadah meliputi ibadah hati, lisan, dan anggota badan. Ibadah hati contohnya rasa takut, mengharap, cinta, tawakal, senang dan sebagainya. Sedangkan ibadah badan atau fisik contohnya shalat, zakat, haji, jihad dan sebagainya. Dengan belajar ibadah di tanah suci, semoga dapat terus kita lakukan di tempat semula. Tidak hanya saat kita di tanah suci. Semoga ibadah kita semakin baik, keridhaan kepada Allas SWT semakin besar.

Item Type: Book Section
Subjects: Buku
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Biologi
Depositing User: Dr. - Eni Setyowati, S.Pd.,MM.
Date Deposited: 07 Jun 2020 06:06
Last Modified: 07 Jun 2020 06:06
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/14118

Actions (login required)

View Item View Item