PERAN DANA DESA DALAM MENINGKATKAN INFRASRUKTUR DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA GINUK KECAMATAN KARAS KABUPATEN MAGETAN

SATRIA ANDINI CAHYANING PUTRI, 17402163085 (2020) PERAN DANA DESA DALAM MENINGKATKAN INFRASRUKTUR DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA GINUK KECAMATAN KARAS KABUPATEN MAGETAN. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (695kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (490kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (855kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (463kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (131kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Peran Dana Desa dalam Meninggkatkan Infrasruktur dan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Ginuk Kecamatan Karas Kabupaten Magetan” ini ditulis oleh Satria Andini Cahyaning Putri, NIM 17402163085, Pembimbing: Nurul Fitri Ismayanti, M. E. I. Penelitian ini dilatar belakangi oleh Pelaksanaan pembangunan infrstruktur di Desa Ginuk Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan telah terlaksana dengan baik, penggunaan Dana Desa (DD) diperuntukkan untuk pembangunan dan pemberdayaan masyarakat. Peran pemerintah dan dukungan masyarakat secara partisipatif menjadikan pembangunan tepat sasaran dan merata, hal ini menarik untuk di bahas dalam penelitian skripsi yang terfokus pada perencanaan, pelaksanaan dan Kontribusi Dana Desa dalam Meninggkatkan Infrasruktur dan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Ginuk Kecamatan Karas Kabupaten Magetan. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengkaji perencanaan pembangunan infrastruktur, pelaksanaan pembangunan infrastruktur,Kontribusi Dana Desa dalam Kualitas pembangunan Fisik infrastruktur dan untuk mengkaji Kontribusi Dana Desa dalam realisasi pembangunan infrastruktur di Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif. Lokasi Penelitian ini yaitu Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi serta analisis data yang digunakan yaitu:(1) reduksi data (2) penyajian data (3) penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Perencanaan pembangunan infrastruktur di Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan dilaksanakan melalui beberapa tahap. Pelaksanaannya telah memenuhi ketentuan pemerintah pusat maupun daerah dan sesuai dengan petunjuk teknis yang diberikan kepada desa. (2) Pelaksanaan pembangunan infrastruktur di Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan telah dilaksanakan sesuai ketentuan pelaksanaan dan pengadaan barang jasa dengan swakelola, akan tetapi tetap mengacu pada aturan dari pusat dan daerah. (3) Pelaksanaan pembangunan infrastruktur di Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan telah dilaksanakan sesuai ketentuan pelaksanaan dan pengadaan barang jasa dengan swakelola, akan tetapi tetap mengacu pada aturan dari pusat dan daerah. (4) Pelaksanaan pembangunan infrastruktur di Desa Ginuk, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan telah dilaksanakan sesuai ketentuan pelaksanaan dan pengadaan barang jasa dengan swakelola, akan tetapi tetap mengacu pada aturan dari pusat dan daerah. Kata kunci: Dana Desa, Infrasruktur, Kesejahteraan Masyarakat.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: 17402163085 SATRIA ANDINI CAHYANING PUTRI
Date Deposited: 21 Oct 2020 03:25
Last Modified: 21 Oct 2020 03:25
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/17015

Actions (login required)

View Item View Item