PENGARUH TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN, AKUNTABILITAS, DAN RESPONSIBILITAS PEMERINTAH DESA TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DESA DI BANDUNG TULUNGAGUNG

DWI WULAN FITRIANI, 12403183227 (2022) PENGARUH TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN, AKUNTABILITAS, DAN RESPONSIBILITAS PEMERINTAH DESA TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DESA DI BANDUNG TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
PENGARUH TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN, AKUNTABILITAS, DAN RESPONSIBILITAS PEMERINTAH DESA TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DESA DI BANDUNG TULUNGAGUNG.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Abstrak : Fokus penelitian yaitu bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara parsial dan pengaruh secara simultan variabel bebas (transparansi laporan keuangan, akuntabilitas, dan responsibilitas pemerintah desa) terhadap variabel terikat (partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa di Bandung Tulungagung). Serta mengetahui variabel bebas mana yang paling berpengaruh terhadap variabel terikat. Adapun pendekatan yang dipakai peneliti yaitu kuantitatif. Data menggunakan jenis primer dengan penyebaran angket kepada masyarakat desa Bandung Tulungagung serta mengacu pada Skala Likert. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling dan diperoleh dari perhitungan rumus Slovin sehingga memperoleh 97 responden. Perolehan data dianalisis dengan memakai SPSS 16.0 dan menguji output dari uji kevalidan, uji reliabel, uji kenormalan data, uji multikoliniearitas, uji autokorelasi, uji heteroskedasitas, uji regresi linier berganda, uji t parsial, uji F simultan, koefisien determinasi (R 2). Perolehan uji SPSS 16.0 dan analisis yang telah dilakukan menunjukkan bahwa transparansi laporan keuangan, akuntabilitas, dan responsibilitas pemerintah desa secara signifikan berpengaruh baik secara parsial maupun secara simultan terhadap partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa di Bandung Tulungagung. Dan hasil uji Standardized

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Akuntansi Syariah
Ekonomi > Laporan Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Akutansi Syariah
Depositing User: S1 12403183227 DWI WULAN FITRIANI
Date Deposited: 11 Jun 2022 05:11
Last Modified: 11 Jun 2022 05:11
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/26007

Actions (login required)

View Item View Item