KOMPARASI KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID 19 PADA BANK SYARIAH INDONESIA

LEYLI RESKATYA, 12403183140 and LANTIP SUSILOWATI, S.Pd., M.M., 197711122006042002 (2022) KOMPARASI KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID 19 PADA BANK SYARIAH INDONESIA. At Tamwil : Kajian Ekonomi Syariah, 4 (1). pp. 99-119. ISSN E-ISSN: 2723-7567 P-ISSN: 2615-4293

[img] Text
KOMPARASI KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID 19 PADA BANK SYARIAH INDONESIA.pdf

Download (7MB)
Official URL: https://ejournal.iai-tribakti.ac.id/index.php/perb...

Abstract

ABSTRAK Dunia perbankan secara tidak langsung telah mempengaruhi roda perekonomian sebuah Negara. Di Indonesia sendiri telah banyak lembaga keuangan bank syariah yang beroperasi. Otorisasi Jasa Keuangan telah merilis data statistik perbankan hingga Januari 2021 terdapat 14 BUS, 20 UUS dan 163 BPRS. Sejauh ini, bank syariah senantiasa dijadikan topik yang menggiurkan dan berkelanjutan bai para aktivis perbankan sekaligus dunia pendidikan. Terlebih dengan adanya transformasi kebijakan yang telah ditentukan oleh Direksi keuangan dan pandemi covid-19 semakin menambah daya tarik topik bahasan untuk dikaji lebih lanjut. Pandemi Covid-19 diperkirakan masuk di Indonesia mulai tanggal 02 Maret 2020. Pandemi covid-19 dirasa tidak biasa. Maka dari itu, tujuan dari penelitian ini untuk melihat komparasi kinerja keuangan Bank Syariah Indonesia sebelum adanya pandemi Covid-19 dengan ketika wabah covid-19 dinyatakan sebagai pandemi. Populasi yang pakai dalam penelitian ini yaitu ketiga Bank Syariah (Bank BRI Syariah, Bank BNI Syariah, dan Bank Syariah Mandiri) yang telah dimerger pada Februari 2021 menjadi Bank Syariah Indonesia dengan sampel laporan keuangan bulanan dari ketiga Bank Syariah tersebut periode 2019 dan 2020. Metode penelitian yang digunakan ialah analisis deskriptif komparatif. Hasil Penelitian mengindikasikan bahwa kinerja keuagan BSI bedasarkan analisis DER, cash ratio, dan ROA mengalami peningkatan, namun berdasarkan RTO mengalami penurunan. Dengan demikian BSI harus lebih meningkatkan kinerja RTO nya lebih baik lagi. Kata Kunci: Kinerja keuangan; Pandemi covid-19; Bank Syariah Indonesia.

Item Type: Article
Subjects: Ekonomi > Akuntansi Syariah
Ekonomi > Bank Syariah
Covid-19
Ekonomi > Kinerja Keuangan
Pandemi
Divisions: Karya Dosen
Depositing User: 12403183140 LEYLI RESKATYA
Date Deposited: 17 Jun 2022 09:32
Last Modified: 11 Apr 2023 01:02
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/26264

Actions (login required)

View Item View Item