KONSEP ‘AMAL SALIH DALAM TAFSIR AL AZHAR

AHSANUL MUAHID, 1731143007 (2022) KONSEP ‘AMAL SALIH DALAM TAFSIR AL AZHAR. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (927kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (279kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (65kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (145kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (273kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (117kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (257kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (62kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (66kB) | Preview

Abstract

Skripsi berjudul “Konsep ‘Amal Salih} dalam Tafsir al-Azhar”, ditulis oleh Ahsanul Muahid, Jurusan Ilmu al-Quran dan Tafsir, Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah, dibimbing oleh Bpk. Hibbi Farihin, M.S.I. Kata Kunci: Tafsir al-Azhar, ‘Amal, Salih Penelitian ini dilatar belakangi oleh ketertarikan penulis ketika membaca karangan Hamka yang berjudul kesepaduan Iman dan ‘Amal Salih}. Dalam buku tersebut diterangkan bahwa kebahagian timbul karena adanya Iman yang disertai dengan perbuatan amal yang baik. Manusia hidup di dunia selalu mencari rasa bahagia entah itu bahagia dunia atau bahagia akhirat. Kebahagian tidak dapat diperoleh dengan mengumpulkan harta atau dengan mencari derajat tinggi di mata manusia melainkan kebahagian dapat diraih dengan menetapkan iman dalam hati dan melakukan ‘amal salih}. Skripsi ini membahas mengenai makna dari ‘amal salih} berdasarkan pemikiran Hamka dengan pokok permasalahan yaitu: (1) bagaimana makna yang dikehendaki dari ayat yang mengandung lafad ‘amal salih dalam Tafsir al-Azhar.(2) apa saja dimensi ‘amal salih menurut Hamka. Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian kepustakan (library research) dengan menggunakan teknik dokumentasi dalam pengumpulan datanya, dan metode maudu‘i dalam analisis datanya. Penelitian ini menghasilkan keterangan sebagai berikut: (1) ‘amal salih} ialah pekerjaan yang dilakukan oleh orang yang beriman dan memiliki manfaat bagi dirinya dan orang lain. (2) dimensi dari amal saleh ada dua, pertama, ‘amal salih yang berkaitan dengan Allah, misalnya shalat, puasa, tobat dan ibadah lainnya. Kedua, ‘amal salih yang berkaitan dengan manusia seperti, sedekah, menghoramati orang lain, bertingkah sopan dan lain-lain.

Item Type: Skripsi
Subjects: Fiqih > Ibadah Sunnah
Fiqih > Ibadah Wajib
Agama > Tafsir Hadist
Agama > Tafsir Quran
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Ilmu Al-Quran Dan Tafsir
Depositing User: 1731143007 AHSANUL MUAHID
Date Deposited: 22 Nov 2022 09:34
Last Modified: 05 Dec 2022 03:59
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/31520

Actions (login required)

View Item View Item