FENOMENA KESABARAN PENGHAFAL AL-QUR’AN DI PONDOK PESANTREN WALI SONGO LAMPUNG UTARA

DIAN AFRILIA, 12303183001 (2023) FENOMENA KESABARAN PENGHAFAL AL-QUR’AN DI PONDOK PESANTREN WALI SONGO LAMPUNG UTARA. [ Skripsi ]

[img] Text
FENOMENA KESABARAN PENGHAFAL AL-QUR’AN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena santri yang sabar dan tekun menghafal al-Qur’an. Mereka duduk di pojokan ruangan dan di bawah tiang, membaca berulang-ulang ayat al-Qur’an yang akan di hafalkan. Menghafal al-qur’an yang hanya di beri waktu 90 hari untuk menghafal 30 juz. Selain tuntutan dalam menghafal, tututan dalam akdemis juga harus diselesaikan. Namun meskipun diberi jangka waktu hanyaa dalam 90 hari, santri tetap semangat dalam menghafal dan menghadapi semua rintangannya. Penelitian ini membahas tentang faktor pendorong dan penghambat sabar dalam menghafal al-Qur’an serta pengalaman sabar dalam menghafal al-Qur’an berdasarkan santri yang menghafalkan al-Qur’an di pondok pesantren wali songo. Penelitian ini menggunaakan metode kualitatid dengan Penelitian Fenomenologis Deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi kepada 5 orang santri penghafal al-Qur’an. Subjek dipilih menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria sebagai berikut: 1). Subjek yang mengikuti program tahfidz qur’an dalam jangka waktu 90 hari, 2). Subjek yang dapat memberikan informasi yang diutuhkan. Hasil dari pengertian ini adalah faktor pendorong dan penghambat ada dua yaitu faktor internal (niat yang kuat, motivasi, managemen waktu yang baik, usia yang ideal, dan fisik dan pikiran yang baik) dan eksternal (ustadzah yang mengawasi dan tempat yang nyaman). Pengalaman sabar dalam menghafal adalah karena ingin mengkhatamkan al-Qur’an rela mengorbankan waktu dan tenaga. Regulasi diri yang baik berperan penting dalam bersabar menghafal al-Qur’an. Kata Kunci : Fenomena Kesabaran Penghafal Al-quran

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama > Al Quran
Jurnal > E-Journal
Jurnal
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Tasawuf Psikoterapi
Depositing User: 12303183001 Dian Afrilia
Date Deposited: 21 Feb 2023 07:03
Last Modified: 21 Feb 2023 07:03
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/32954

Actions (login required)

View Item View Item