KONSEP TAAT DALAM PERSPEKTIF KITAB TAFSIR AL-AZHAR DAN AL-IBRĪZ

SITI LAILATUL FITRIA, 12301183070 (2023) KONSEP TAAT DALAM PERSPEKTIF KITAB TAFSIR AL-AZHAR DAN AL-IBRĪZ. [ Skripsi ]

This is the latest version of this item.

[img] Text
KONSEP TAAT DALAM PERSPEKTIF KITAB TAFSIR AL-AZHAR DAN AL-IBRĪZ.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Artikel ini berangkat dari marak dan beragamnya pembangkangan terhadap otoritas yang ada. Kenyataan-kenyataan yang berbanding terbalik dengan perintah mutlak yang tertulis dalam al-Qur’an dan menjadi penting untuk dibahas guna memunculkan kembali pemahaman tentang betapa pentingnya perilaku taat dalam kepraktisannya membangun komunitas masyarakat yang ideal. Artikel ini akan membahas makna taat menurut kitab Tafsir Al-Azhar dan Al-Ibrīz serta implikasi taat dalam membangun tatanan sosial masyarakat. Dengan menggunakan pendekatan teori semantik struktural Toshihiko Izutsu diperoleh empat term yaitu ta’ah, awwab, aslama, dan qanit. Untuk sampai pada implikasinya, digunakan teori pendekatan yang digagas oleh Max Webber. Hingga studi ini menunjukkan bahwa ketaatan yang diaktualisasikan kepada Allah dengan menjalankan perintah-perintah serta syari’at-Nya dalam Al-Qur’an, di antaranya mengimani Rasul dan Nabi-nabi Allah, mengikuti dan mematuhi putusan ulil amr, orang tua. Sehingga pola tingkah laku ini akan berimbas pada sistem tatanan sosial kemasyarakatan yang baik. Jadi ketaatan bukan hanya ditujukan kepada Allah, Rasulullah dan Ulil Amri, tapi ketaatan juga diperuntukkan kepada orang tua, serta ulama.

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama
Agama > Al Quran
Agama > Tafsir Quran
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Ilmu Al-Quran Dan Tafsir
Depositing User: 12301183070 SITI LAILATUL FITRIA
Date Deposited: 06 Apr 2023 07:09
Last Modified: 06 Apr 2023 07:09
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/33651

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item