Bahasa Kalbu di Balik Kabut Bromo dan Corona

Erna Iftanti, 197203072009012002 (2020) Bahasa Kalbu di Balik Kabut Bromo dan Corona. In: REKAMAN RAPAT KERJA DALAM TULISAN: Senarai Kisah, Harapan, dan Dokumentasi di Bromo. Akademia Pustaka, Tulungagung, pp. 74-87. ISBN 978-623-7706-68-7

[img]
Preview
Text
Erna_REKAMAN RAKER DALAM TULISAN_Kisah di balik kabut Bromo_2020.pdf

Download (967kB) | Preview

Abstract

Narasi ini berkisah tentang senarai kisah perjalanan menuju Bromo, tempat tinggal para suku Tengger yang mempunyai ciri khas rambut gimbal. Perjalanan antara Tulungagung dan Bromo yang tidak sebentar telah mengantarkan banyak cerita seru, menyenangkan, sekaligus menegangkan, karena perjalanan yang melawati berbagai spot yang menantang- naik turun tanjakan dan berkelok-kelok. Suasana dingin Gunung Bromo juga turut menghiasi kisah di sepanjang perjalanan dan selama berada di tempat tersebut. Perjalan ini bukanlah merupakan perjalanan wisata, namun sebagai sebuah narasi untuk menjalankan tugas negara- rapat kerja untuk emelakukan evaluasi semua program tahun 2019 dan menyusun program kerja 2020. Ini sangan signifikan untuk dilakukan demi mengembangkan dan memajukan Lembaga, meski dilakukan dalam situasi yang masih menegangkan sebab adanya pandemic Covid 19. Harapan yang sebagian tercermin udalam setiap dokumentasi menjadi sebuah energi tersendiri untuk tetap semangat melaksanakan Amanah memajukan kampus tercinta dan negara Indonesia melalui bidang Pendidikan.

Item Type: Book Section
Subjects: Buku
Bahasa Dan Sastra > Narasi
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Bahasa Inggris
Depositing User: Dr. 197203072009012002 Erna Iftanti
Date Deposited: 13 Apr 2023 02:43
Last Modified: 13 Apr 2023 02:43
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/33900

Actions (login required)

View Item View Item