Budaya Literasi di tengah Masyarakat Bertradisi Oral

ST. Noer Farida Laila, 197201151999032002 (2015) Budaya Literasi di tengah Masyarakat Bertradisi Oral. In: GELIAT LITERASI semangat membaca dan menulis dari IAIN Tlungagung. Lentera Kreasindo, Yogyakarta, pp. 79-84. ISBN 978-602-1090-43-5

[img]
Preview
Text
BUDAYA LITERASI DI TENGAH MASYARAKAT BERTRADISI ORAL (1).pdf

Download (805kB) | Preview

Abstract

Istilah “budaya literasi” sering dipertentangkan dengan “tradisi oral”. Bila literasi dipahami sebagai kemampuan membaca dan menulis, maka budaya literasi bisa dimaknai sebagai sebuah kebiasaan membaca dan menulis yang menghasilkan sebuah produk/karya. Dalam pengertian inilah nampaknya budaya literasi sering dipertentangkan dengan tradisi oral. Sebab dalam masyarakat bertradisi oral, pengetahuan, sejarah, nilai-nilai, sistem hukum, kepercayaan keagamaan, dan lain-lain disampaikan dari generasi ke generasi tanpa melibatkan bahasa tulisan. Namun demikian, apakah karya-karya literasi hanya bisa dihasilkan oleh masyarakat yang telah berbudaya baca-tulis saja ? Dengan kata lain, apakah masyarakat bertradisi oral tidak bisa/sulit menghasilkan sebuah karya/produk ?. Tulisan tentang 'Budaya literasi dalam masyarakat bertradisi oral' ini menyajikan pengalaman literasi umat Islam 10 hingga 14 abad yang lalu yang bisa menjadi salah satu bahan renungan dalam menyelesaikan permasalahan di atas.

Item Type: Book Section
Subjects: Buku
Sejarah Peradaban Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: 197201151999032002 Dr. Siti Noer Farida Laila, MA
Date Deposited: 18 Apr 2023 03:48
Last Modified: 18 Apr 2023 08:46
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/34363

Actions (login required)

View Item View Item