Adi Wijayanto, 198110072014031002 and dkk, - (2021) Psikologi Olahraga. Research Report.[monograph]
|
Text
eBook Psikologi Olahraga.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Orang pertama yang melakukan studi dalam bidang psikologi olahraga adalah Norman Triplett tahun 1898, yang meneliti atlet balap sepeda. Setelah penelitian Triplett, sejumah penelitian lain seputar psikologi olahraga bermunculan. Tahun 1899, E.W. Scriptuno dari Yale University, melukiskan ciri-ciri kepribadian seseorang yang dipengaruhi oleh keterlibatannya dalam olahraga. Pada tahun 1903, Patrick membahas mengenai bagaimana para penonton American Football mengekspresikan emosi terhadap para pemain dalam olah raga tersebut. A 2 Selanjutnya, George W. Fitz tahun 1895, menyelidiki waktu reaksi yang tercantum dalam “psychological Review”. Fitz telah menciptakan alat-alat untuk mengukur kecepatan dan ketepatan seseorang me nyentuh objek yang dihadapi tiba-tiba dan dalam posisi yang tidak terduga. Selain itu, William G. Anderson, tokoh pendidikan jasmani dan pendiri “American Assoclation for Health, Physical Education, Re. Creation, and Dance” bereksperimen mengenai mental practice, trans. fer of training, dan transfer of muscular strength.
Item Type: | Monograph (Research Report) |
---|---|
Subjects: | Artikel Dosen |
Divisions: | Karya Dosen |
Depositing User: | adi wijayanto wiwit |
Date Deposited: | 05 May 2023 04:38 |
Last Modified: | 05 May 2023 04:38 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/34927 |
Actions (login required)
View Item |