STRATEGI COPING GURU DALAM MENGHADAPI PEMBELAJARAN SELAMA PANDEMI COVID-19

MOH. FAUZUL ADLIM AL-MUBAROK, 12308173003 (2023) STRATEGI COPING GURU DALAM MENGHADAPI PEMBELAJARAN SELAMA PANDEMI COVID-19. [ Skripsi ]

[img] Text
STRATEGI COPING GURU DALAM MENGHADAPI PEMBELAJARAN SELAMA PANDEMI COVID-19.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

COVID-19 telah memberikan dampak signifikan yang luar biasa bagi pola kehidupan bermasyarakat tak terkecuali pula perubahan terhadap pola pembelajaran. Perubahan pola pembelajaran memberikan dampak yang cukup signifikan bagi guru dan siswa. Perubahan pembelajaran nampaknya memberikan beban tersendiri bagi tenaga pendidik sehingga memicu timbulnya sress. Fokus penelitian ini adalah pada penggunaan strategi coping oleh guru dalam mengatasi pembelajaran secara online. Metode yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus dengan menganalisis suatu peristiwa. Teknik pengumpuln data yang digunakan peneliti adalah melalui observasi, wawancara dengan tanya jawab, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menujukan bahwa ketiga informan dalam penelitian ini kesulitan dalam melakukan proses adaptasi terhadap pembelajaran online sehingga mengakibatkan stress. Ketiganya menerapkan strategi coping dalam menghadapi permasalahan yang berbeda. Informan UK dan MR memiliki kesamaan pemilihan strategi coping yakni seeking (berdoa) sedangkan informan DS lebih memilih strategi coping dengan bercerita pada orang lain y(exercise caution). Orientasi coping yang dimiliki oleh informan UK dan MR memiliki kesamaan yakni setiap permasalahan akan selesai jika tuhan telah mengabulkan segala doa dan sebagai manusia wajib untuk berserah diri. Informan DS berpendapat bahwa beban stress akan berkutrang pada saat ia menceritakan permasalahan yang dihadapinya kepada orang lain. Dampak strategi coping bagi ketiga informan adalah memberikan ketenangan jiwa dan mengurangi tingkat stress Kata Kunci: dampak covid-19, pembelajaran online, strategi coping, guru

Item Type: Skripsi
Subjects: Covid-19
Pendidikan > Guru
Pendidikan > Pembelajaran
Psikologi > Psikologi pendidikan
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Psikologi Islam
Depositing User: 12308173003 MOH. FAUZUL ADLIM AL-MUBAROK
Date Deposited: 24 May 2023 02:06
Last Modified: 24 May 2023 02:06
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/35574

Actions (login required)

View Item View Item