PEMAKNAAN KHALAYAK TERKAIT “WANITA KARIR DAN IBU RUMAH TANGGA” PADA AKUN INSTAGRAM @IBUHAJAT123

LARASATI LINTANG ANDANY, 12305193113 (2023) PEMAKNAAN KHALAYAK TERKAIT “WANITA KARIR DAN IBU RUMAH TANGGA” PADA AKUN INSTAGRAM @IBUHAJAT123. [ Skripsi ]

[img] Text
PEMAKNAAN KHALAYAK TERKAIT WANITA KARIR DAN IBU RUMAH TANGGA PADA AKUN INSTAGRAM IBUHAJAT123-3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini menganalisis resepsi atau pemaknaan terkait konten konten mengenai kehidupan seorang perempuan, baik menjadi seorang ibu, wanita karir, maupun ibu rumah tangga. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pemaknaan audiens perempuan tentang peran perempuan baik wanita karir maupun ibu rumah tangga dalam akun instagram @ibuhajat123. Subjek pada penelitian ini adalah perempuan perempuan yang dikategorikan menjadi tiga kategori yakni belum menikah dan belum bekerja, sudah menikah dan belum bekerja, serta sudah menikah dan sudah bekerja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan metode analisis resepsi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara kepada enam informan. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa tiga kategori posisi khalayak serta terdapat pemaknaan yang berbeda, sebagian besar informan berada pada posisi Dominant Hegemonic, kemudian terdapat juga informan yang berada pada posisi Negotiated, dan posisi Oppositional. Kata Kunci : Perempuan, Wanita Karir, Ibu Rumah Tangga

Item Type: Skripsi
Subjects: Komunikasi Islam
Media Sosial
Penyiaran Islam
Perempuan
Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: Dwiyanti Reni
Date Deposited: 07 Sep 2023 07:34
Last Modified: 07 Sep 2023 07:34
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/39948

Actions (login required)

View Item View Item