PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KARYAWAN PADA BIDANG PRODUKSI DI CV. PUSTAKA CENDEKIA JAYA SURABAYA

AFWATUL JAZILAH, 12308183157 (2023) PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KARYAWAN PADA BIDANG PRODUKSI DI CV. PUSTAKA CENDEKIA JAYA SURABAYA. [ Skripsi ]

[img] Text
PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KARYAWAN PADA BIDANG PRODUKSI DI CV. PUSTAKA CENDEKIA JAYA SURABAYA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kontrak psikologis terhadap komitmen organisasi karyawan pada bidang produksi di CV. Pustaka Cendekia Jaya Surabaya. Kuantitatif dengan pendekatan kausal komparatif merupakan metode yang digunakan pada penelitian ini. Pada penelitian ini populasi berjumlah 50 karyawan bagian produksi di CV dengan kriteria usia 20 sampai 35 tahun, dan masa kerja minimal 3 bulan. Pada penelitian ini semua populasi diguanakan sebagai sampel dengan metode sampel jenuh. Untuk pengumpulan data menggunakan skala kontrak psikologis dan skala komitmen. Uji regresi linier sederhana digunakan pada penelitian ini sebagai analisis data dengan batuan statistik IBM SPSS statistik 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kontrak psikologis (X) berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi (Y) dengan nilai signifikansi sebesar 0.001; (p < 0.05). Nilai sumbangan efektif 21.3% dengan pengaruh arah positif. Dapat disimpulkan bahwa komitmen organisasi pada karyawan akan meningkat jika kontrak psikologis karyawan terpenuhi, dan sebaliknya. Hasil penelitian ini dapat menjadi landasan penelitian dimasa depan yang melibatkan variabel yang sama, khususnya yang berkaitan dengan generasi milenial. Kata kunci: kontrak psikologis, komitmen organisasi, generasi milenial.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Produksi
Psikologi
Psikologi > Psikologi pendidikan
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Psikologi Islam
Depositing User: S1 12308183157 AFWATUL JAZILAH
Date Deposited: 21 Sep 2023 07:16
Last Modified: 21 Sep 2023 07:16
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/40403

Actions (login required)

View Item View Item