JANJI PERBAIKAN LAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK (KIA) DI PUSKESMAS KABUPATEN TULUNGAGUNG

Dr. Eni Setyowati, S.Pd, MM, - (2014) JANJI PERBAIKAN LAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK (KIA) DI PUSKESMAS KABUPATEN TULUNGAGUNG. Harkat, 10 (2). pp. 181-192. ISSN 1412-2324

[img]
Preview
Text
PENGARUSUTAMAAN IBU DAN ANAK...(JURNAL HARKAT).pdf

Download (13MB) | Preview

Abstract

Pemerintah Indonesia telah berjanji membantu pencapaian target pengurangan angka kematian ibu dan anak yang merupakan prioritas utama pembangunan suatu negara. Penelususran atas janji pemerintah tersebut perlu dilakukan guna memastikan bahwa pemerintah telah memenuji janji-janjinya. Pemerintah Kabupaten Tulungagung telah melakukan upaya pemenuhan janji tersebut dengan membuat “Janji Perbaikan Layanan Kesehatan Ibu dan Anak” di tiga Puskesmas. Pemenuhann janji perbaikan layanan KIA tersebut selanjutnya akan dilakukan monitoring dan evaluasi oleh masyarakat dan pihak-pihak terkait.

Item Type: Article
Subjects: Jurnal
Divisions: Perpustakaan
Depositing User: Dr. - Eni Setyowati, S.Pd.,MM.
Date Deposited: 20 Dec 2016 00:23
Last Modified: 20 Dec 2016 00:23
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/4247

Actions (login required)

View Item View Item