GAMBARAN PENERIMAAN DIRI (SELF ACCEPTANCE) PADA TRANSPUAN DI KOTA TULUNGAGUNG

MONICA AYU NURCAHYANI, 12308193206 (2023) GAMBARAN PENERIMAAN DIRI (SELF ACCEPTANCE) PADA TRANSPUAN DI KOTA TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img] Text
GAMBARAN PENERIMAAN DIRI (SELF ACCEPTANCE) PADA TRANSPUAN DI KOTA TULUNGAGUNG.pdf
Restricted to Registered users only

Download (710kB)

Abstract

Penerimaan diri merupakan kemampuan individu untuk menerima segala bentuk kekurangan maupun kelebihan yang dimiliki seseorang termasuk pada seorang transpuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran penerimaan diri pada transpuan di kota Tulungagung. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus dengan populasi para transpuan di kota Tulungagung. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah 3 orang dengan kriteria telah menjadi transpuan kurang lebih selama 10 tahun dengan inisial M, V, dan S. Hasil yang didapat dalam penelitian ini menunjukkan bahwa gambaran penerimaan diri dari ketiga subjek yaitu M, V, dan S adalah bervariasi. Terdapat perbedaan, namun ketiga subyek tersebut dominan memiliki penerimaan diri yang baik. Dalam penerimaan diri terdapat beberepa aspek yang dibahas dalam penelitian ini, diantaranya aspek fisik, aspek social, aspek psikis, dan aspek moral dengan para partisipan yang memiliki respon dan pengalaman yang berbeda-beda dari setiap aspek yang dibahas.

Item Type: Skripsi
Subjects: Psikologi
Psikologi > Psikologi sosial
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Psikologi Islam
Depositing User: 12308193206 MONICA AYU NURCAHYANI
Date Deposited: 29 Jan 2024 01:38
Last Modified: 29 Jan 2024 01:38
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/43494

Actions (login required)

View Item View Item