TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI PERPUSTAKAAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN TULUNGAGUNG

ALVINA AULYA DEVI, 12310193024 (2023) TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI PERPUSTAKAAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img] Text
TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP LAYANAN SIRKULASI PERPUSTAKAAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN TULUNGAGUNG.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna terhadap layanan sirkulasi perpustakaan di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tulungagung. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif deskriptif dengan populasi sebanyak 350 penggunan layanan sirkuulasi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tulungagung dengan 77 pengguna sebagai sampel. Data penelitian diperoleh melalui observasi, studi pustaka, teknik survei dengan menyebarkan kuesioner melalui Google Formulir dan diukur menggunakan skala likert. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat kepuasan pemustaka berada pada kategori sangat memuaskan berdasarkan hasil penghitungan skor sebesar 84%. Hal ini berarti, kinerja layanan sirkulasi yang diberikan perpustakaan dinilai sudah baik dan sesuai dengan kebutuhan dari pemustaka atau dengan kata lain sudah memenuhi harapan pemustaka. Keywords: Circulation Services, Regional Libraries, Satisfaction Level

Item Type: Skripsi
Subjects: Ilmu Perpustakaan > Arsip
Ilmu Perpustakaan
Ilmu Perpustakaan > Kearsipan
Ilmu Perpustakaan > Layanan Perpustakaan
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam
Depositing User: 12310193024 ALVINA AULYA DEVI
Date Deposited: 30 Apr 2024 08:17
Last Modified: 30 Apr 2024 08:17
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/45588

Actions (login required)

View Item View Item