EFEKTIVITAS PROGRAM KONSELING PENUNDAAN PERNIKAHAN USIA DINI (SELINA) DI PENGADILAN AGAMA KABUPATEN GRESIK

MUHAMMAD WISNU FEBRIANSYAH, 126102202107 (2024) EFEKTIVITAS PROGRAM KONSELING PENUNDAAN PERNIKAHAN USIA DINI (SELINA) DI PENGADILAN AGAMA KABUPATEN GRESIK. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (479kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (52kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (252kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (340kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (352kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (167kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (49kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (174kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Muhammad Wisnu Febriansyah, 126102202107, “Efektivitas Program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) Di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik”, Program Studi Hukum Keluarga Islam, Fakultas Syari’ah dan Ilmu Hukum, Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung, 2024, Pembimbing: Ahmad Musonnif, M.H.I Kata Kunci: Efektivitas, Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA), Pengadilan Agama. Penelitian ini dilatar belakangi oleh tingginya angka permohonan dispensasi nikah yang tinggi di Kabupaten Gresik. Sehingga menyebabkan angka pernikahan dini yang tinggi. Dalam rangka menekan angka dispensasi nikah di Kabupaten Gresik dan bentuk keprihatinan, maka Majelis Ulama Indonesia (MUI) Gresik melakukan kerjasama dengan Pengadilan Agama Kabupaten Gresik melalui program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) pada tahun 2021 yang dilaksanakan di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1). Bagaimana Pelaksanaan Program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) yang dilakukan oleh Majelis Ulama Indoneisa (MUI) Gresik teradap Pemohon Dispensasi Nikah di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik?, 2). Apakah Dengan Adanya Program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) Ini Berpegaruh Terhadap Sikap Dan Pemahaman Para Pemohon Dispensasi Nikah di Kabupaten Gresik?, 3). Bagaimana Keefektivitasan Program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik Dalam Menekan Angka Permohonan Dispensasi Nikah di Kabupaten Gresik? Metode Penelitian penelitian kualitatif, Jenis penelitian ini adalah deskriptif analisis. Teknik pengumpulan data yang dipakai dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Narasumber dalam penelitian ini adalah Staf pegawai Pengadilan Agama Kabupaten Gresik dan Konselor dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) Gresik. Metode analisis data yang digunakan yakni ketika semua data sudah terkumpul kemudian dilakukan penarikan kesimpulan sementara dengan teori efektivitas hukum. Hasil penelitian yang dilakukan terkait Efektivitas Program Konseling Penundaan Pernikahan Usia Dini (SELINA) di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik, bahwasanya program ini tidak efektiv dalam menekan angka permohonan dispensasi nikah di Kabupaten Gresik. Hal ini disebabkan karena faktor masyarakat yang ngotot dan kurang pemahaman tentang batas usia pernikahan serta dampak yang ditimbulkan dari pernikahan yang belum cukup umur. Dari data pasangan yang mengajukan dispensasi nikah dan juga dilihat dari data rekapitulasi permohonan dispensasi nikah di Pengadilan Agama Kabupaten Gresik masih belum sepenuhnya turun, sehingga gencarnya sosialisasi terhadap semua lapisan masyarakat terkait dampak nikah usia dini, pernikahan dalam Undang-Undang.

Item Type: Skripsi
Subjects: Hukum > Hukum Keluarga Islam
Divisions: Fakultas Syariah Dan Ilmu Hukum > Hukum Keluarga Islam
Depositing User: 126102202107 MUHAMMAD WISNU FEBRYANSYAH
Date Deposited: 18 Jul 2024 12:09
Last Modified: 18 Jul 2024 12:09
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/48788

Actions (login required)

View Item View Item