POTENSI PEMANFAATAN TIKTOK SEBAGAI PANGGUNG POLITIK 2024

NAILI FARKHATI, 12305183044 (2022) POTENSI PEMANFAATAN TIKTOK SEBAGAI PANGGUNG POLITIK 2024. [ Skripsi ]

[img] Text
POTENSI PEMANFAATAN TIKTOK SEBAGAI PANGGUNG POLITIK 2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Tik Tok merupkan sebuah platform berbagi vidio yang sangat populer dimana memiliki pengguna aktif dari seluruh kalangan mulai dari usia remaja hingga usia dewasa dengan berbagai profesi. Pengguna TikTok di Indonesia mencapai angka 92,2 juta pengguna dengan durasi rata-rata sebanyak 29 menit per hari. Penleitian ini mengkaji potensi penggunaan Tiktok untuk kampanye politik di tahun 2024 dari tiga sisi, yaitu: Pola Pengguna Tiktok Indonesia, Perbandingan dengan Sosial Media Lain, dan Tantangan Pemanfaatan Marketing Politik di Tiktok. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui perkembangan Potensi Pemanfaatan Tiktok sebagai media kampanye politik. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa tinjauan studi literatur yang didapat dengan mengkolaborasikan temuan dari beberapa penelitian terdahulu. Hasil dari penelitian yang didapatkan adalah Tik Tok bukan hanya platform hiburan, namun seiring dengan perkembangan dan perluasan kreativitas maka menjadikan Tik Tok sebagai platform besar yang dapat menampung semua aspek termasuk potensi perkembangan ekonomi, sosial dan politik. Namun, masih disayangkan banyak dari beberapa politikus belum memanfaatkan peluang ini dengan baik. Kata Kunci : Tik Tok,Media Sosial, kampanye politik, politik 2024, marketing politik, komunikasi politik

Item Type: Skripsi
Subjects: Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: 12305183044 NAILI FARKHATI
Date Deposited: 09 Apr 2025 01:14
Last Modified: 09 Apr 2025 01:14
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/56507

Actions (login required)

View Item View Item