PENGARUH PERTUMBUHAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI TULUNGAGUNG

ADITIA IQBAL FIRMANSYAH, 1742143008 (2018) PENGARUH PERTUMBUHAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (0B)
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (547kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (295kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf

Download (162kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (419kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (105kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (128kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Pengaruh Pertumbuhan UMKM terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kabupaten Tulungagung Periode 2013-2016.” Ini di tulis oleh Aditia Iqbal Firmansyah, NIM 1742143008, pembimbing Muhamad Aswad, MA Dalam suatau negera pembangunan ekonomi merupakan sesuatu yang sangat penting dengan tujuan untuk menciptakan pertumbuhan GNP yang tinggi serta pemberantasan kemiskinan, penanggulangan ketimpangan pendapatan, penyediaan lapangan kerja, pendidikan yang lebih baik, peningkatan standar kesehatan dan nutrisi, perbaikan kondisi lingkungan hidup, pemerataan kesempatan, pemerataan kebebasan individual dan penyegaran kehidupan budaya. Salah satu bentuk pembangunan ekonomi yang dapat dilakukan adalah dengan adanya Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). UMKM dapat membantu mengatasi permasalahan kemiskinan dan pengangguran dengan jumlah tenaga kerja yang semakin meningkat disetiap tahunnya. Khususnya diwilayah kabupaten Tulungagung yang memang jumlah penduduknya cukup banyak. Tentunya dengan adanya Usaha Mikro Kecil dan Menengah ini akan dapat membantu tingkat perumbuhan ekonomi yang ada di Tulungagung. Fokus dalam penelitian ini adalah Apakah pertumbuhan UMKM berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Tulungagung?. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan UMKM terhadap pertumbuhan ekonomi di Tulungagung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian asosiatif. Pengambilan sampel menggunakan teknik nonprobability sampling. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Website Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulungagung mulai tahun 2013 sampai dengan tahun 2016. Pada penelitian ini menggunakan metode analisis uji regresi linier berganda Hasil penelitian menunjukkan bahawa secara parsial pertumbuhan Usaha Kecil, Mikro dan Menengah (UMKM) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Tulungagung Tahun 2013-2016. Kata kunci : UMKM, Pertumbuhan Ekonomi.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Bisnis Islam
Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: 1742143008 ADITIA IQBAL FIRMANSYAH
Date Deposited: 19 Jul 2018 07:05
Last Modified: 19 Jul 2018 07:05
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/8370

Actions (login required)

View Item View Item