RENDI KARLIA DEVI, 2823133128 (2018) PENGARUH PENDAPATAN BAGI HASIL, FINANCING TO DEPOSIT RATIODAN NON PERFORMING FINANCING TERHADAP PROFITABILITAS PT BANK MUAMALAT INDONESIA PERIODE 2009-2016. [ Skripsi ]
Text
COVER.pdf Download (450kB) |
||
Text
ABSTRAK.pdf Download (144kB) |
||
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (96kB) |
||
|
Text
BAB I.pdf Download (205kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (493kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (182kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (341kB) | Preview |
|
Text
BAB V.pdf Download (175kB) |
||
Text
BAB VI.pdf Download (126kB) |
||
Text
DAFTAR RUJUKAN.pdf Download (341kB) |
Abstract
ABSTRAK Skripsi dengan judul “Pengaruh Pendapatan Bagi Hasil, Financing to Deposit Ratio dan Non Performing Financing terhadap Profitabilitas Bank Muamalat Indonesia” ini ditulis oleh Rendi Karlia Devi, NIM 2823133128, Pembimbing Sri Dwi Estiningrum, SE, Ak. MM Penelitiani ni dilatarbelakangi oleh sebuah asumsi yang mengatakan bahwa tujuan akhir yang terpenting dan yang ingin dicapai oleh suatu perusahaana dalah memperoleh laba atau keuntungan yang maksimal.Perolehan laba yang maksimal seperti yang telah ditargetkan oleh perusahaan dapat meningkatkan kesejahteraan bagi pemilik, dan karyawan, serta meningkatkan mutu produk dan melakukan investasi baru. Oleh karena itu, manajemen perusahaan dalam praktiknya dituntut harus mampu untuk memenuhi target yang telah ditetapkan. Hal ini berarti bahwa besarnya keuntungan haruslah dicapai sesuai dengan yang diharapkan dan bukan berarti asal untung.Teknik mengukur tingkat keuntungan suatu perusahaan, dapat menggunakan rasio keuntungan atau rasio profitabilitas. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah (1) Apakah pendapatan Bagi Hasil berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas Bank Muamalat Indonesia? (2) Apakah Financing to Deposit Ratio berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas Bank Muamalat Indonesia? (3) Apakah Non Performing Financing berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas Bank Muamalat Indonesia? (4) Apakah pendapatan bagi hasil, financing to Deposit Ratio, dan Non Performing Financing secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas Bank Muamalat Indonesia?. Pada penelitian ini pendekatan dan jenis penelitian yang dipakai adalah Kuantitatif, Asosiatif. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan triwulan Bank Muamalat Indonesia dengan periode penelitian dari triwulan 1 tahun 2009 sampai triwulan IV 2016 dengan jumlah sampel sebanyak 32 data. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan teknik Purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan dokumentasi. Analisis data yang dipakai pada penelitian ini menggunakan uji normalitas data, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji hipotesis (terdiri dari uji-t dan –uji-f ), dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa pendapatan bagi hasil berpengaruh negatif dan signifikan terhadap profitabilitas Bank Muamalat Indonesia. Financing to Deposit Ratio berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap profitabilitas pada Bank Muamalat Indonesia. Non Performing Financing berpengaruh negatif dan signifikan terhadap profitabilitas pada Bank Muamalat Indonesia. Secara simultan pendapatan bagi hasil, Financing to Deposit Ratio, dan Non Performing Financing berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas pada Bank Muamalat Indonesia. Kata Kunci: Profitabilitas, Pendapatan Bagi Hasil, Financing to Deposit Ratio, Non Performing Financing
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Bisnis Islam Ekonomi > Perbankan Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah |
Depositing User: | 2823133128 RENDI KARLIA DEVI |
Date Deposited: | 23 Jul 2018 08:02 |
Last Modified: | 23 Jul 2018 08:02 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/8441 |
Actions (login required)
View Item |