MIFTAKHUL FAUZIAH, 1742143169 (2018) STRATEGI BAURAN PEMASARAN DALAM MENARIK MINAT KONSUMEN DALAM PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM (STUDY KASUS CV RENTA JAYA DESA SAWO KEC CAMPURDARAT KAB TULUNGAGUNG). [ Skripsi ]
|
Text
COVER.pdf Download (321kB) | Preview |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (19kB) |
||
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (18kB) |
||
Text
BAB I.pdf Download (51kB) |
||
|
Text
BAB II.pdf Download (134kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (33kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (51kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (42kB) | Preview |
|
Text
BAB VI.pdf Download (18kB) |
||
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (19kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Skripsi dengan judul “Strategi Bauran Pemasaran dalam Menarik Minat Konsumen dalam Perspektif Etika Bisnis Islam (Study kasus CV. Renta Jaya Desa Sawo Kec Campurdarat)” ini ditulis oleh Miftakhul Fauziah, Nim. 1742143169, pembimbing Dr. Qomarul Huda,M.Ag Penelitian ini dilatarbelakangi oleh strategi bauran pemasaran dapat diterapkan dalam suatu perusahaan, kenyataannya bukan sesuatu hal yang mudah sebab strategi bauran pemasaran merupakan suatu alat atau teknik untuk mencapai tujuan bagi sebuah perusahaan yang berkaitan dengan berbagai faktor. Strategi bauran pemasaran meliputi strategi pemasran produk, strategi pemasaran harga, stretegi promosi, stretegi tempat. Begitu pula dengan CV Renta Jaya salah satu perusahaan di Tulungagung yang bergerak di bidang industri marmer memiliki strategi bauran pemasaran berdasarkan etika Islam untuk mencapai target dalam usahanya. Fokus penelitian ini adalah, 1) Bagaimana strategi pemasaran produk CV Renta Jaya untuk menarik minat konsumen dalm perspektif etika bisnis Islam, 2) Bagaimana strategi pemasaran harga CV Renta Jaya untuk menarik minat konsumen dalm perspektif etika bisnis Islam, 3) Bagaimana strategi promosi CV Renta Jaya untuk menarik minat konsumen dalm perspektif etika bisnis Islam, 4) Bagaimana strategi tempat CV Renta Jaya untuk menarik minat konsumen dalm perspektif etika bisnis Islam. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif jenis deskriptif. Sumber data yang diperoleh adalah data primer dan sekunder. Tekhnik pengumpulan data dengan observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Tekhnik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah CV Renta Jaya dalam penerapan strategi bauran pemasaran sesuai etika bisnis islam, antara lain dalam strategi pemasran produk kualitas barang dan pengiriman sesuai persetujuan konsumen, strategi pemasaran harga di tetapkan sesuai kualitas barang yang diproduksi dan menjual harga produk sesuai pasaran, strategi promosi yang di terapkan melalui media sosial dan melalui konsumen langsung sesuai dengan kenyataan produk tidak menipu dalam bentuk gambar, strategi tempat memilih lokasi di desa sawo tanah milik sendiri bukan tanah persewaan maupun tanah yang dipersengketakan. Kata Kunci: Bauran pemasaran, Etika Bisnis Islam
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Ekonomi Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | 1742143169 MIFTAKHUL FAUZIAH |
Date Deposited: | 24 Aug 2018 02:35 |
Last Modified: | 24 Aug 2018 02:35 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/9069 |
Actions (login required)
View Item |