PENGARUH MODAL, BIAYA DAN PENJUALAN PRODUK TERHADAP LABA USAHA USAHAWAN SUSU PASTEURISASI DI BLITAR

Wilda Ayu Ridwana, 17402153278 (2020) PENGARUH MODAL, BIAYA DAN PENJUALAN PRODUK TERHADAP LABA USAHA USAHAWAN SUSU PASTEURISASI DI BLITAR. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (816kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (72kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (137kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (375kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (212kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (69kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (81kB) | Preview

Abstract

ABS TR A K Skripsi dengan judul “Pengaruh Modal, Biaya dan Penjualan Produk terhadap Laba Bersih Usahawan Susu Pasteurisasi di Blitar” ini ditulis oleh Wilda Ayu Ridwana, NIM 17402153278, Pembimbing oleh Dr. Muhammad Aswad, M.A Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya asumsi bahwa laba bersih dalam suatu usaha dipengaruhi oleh modal, biaya dan penjualan produk. Besarnya laba bersih yang diperoleh dapat dilihat dari besarnya biaya yang dikeluarkan Maka dari itu peneliti menghubungkan modal, biaya dan penjualan produk dengan laba bersih pada usahawan susu pasteurisasi di Blitar Penelitian ini bertujuan untuk menguji 1) Apakah modal berpengaruh positif signifikan terhadap laba bersih usahawan susu pasteurisasi di Blitar? 2) Apakah biaya berpengaruh positif signifikan terhadap laba bersih usahawan susu pasteurisasi di Blitar? 3) Apakah penjualan produk berpengaruh signifikan terhadap laba bersih usahawan susu pasteurisasi di Blitar? 4) Apakah modal, biaya dan penjualan produk berpengaruh positif terhadap laba usaha usahawan susu pasteurisasi di Blitar? Jumlah sampel digunakan dalam penelitian ini berjumlah 30 pengusaha susu pasteurisasi di Blitar Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh pengusaha susu pasteurisasi di Blitar sebanyak 30 pengusaha. Sampel yang digunakan semua anggota populasi. Metode analisis menggunakan analisis regresi berganda Hasil penelitian ini menunjukkan 1) Terdapat pengaruh positif modal terhadap laba bersih usahawan susu pasteurisasi di Blitar 2) Tidak terdapat pengaruh positif biaya terhadap pendapatan usahawan susu pasteurisasi di Blitar 3) Terdapat pengaruh positif penjualan terhadap pendapatan usahawan susu pasteurisasi di Blitar 4) Terdapat pengaruh positif modal, biaya dan penjualan terhadap pendapatan usahawan susu pasteurisasi Kata Kunci : Modal, Biaya, Penjualan Produk, Laba Bersih

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: 17402153278 Wilda Ayu Ridwana
Date Deposited: 21 Sep 2020 04:36
Last Modified: 21 Sep 2020 04:37
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/16628

Actions (login required)

View Item View Item