IDENTIFIKASI TUMBUHAN PAKU DI KAWASAN AIR TERJUN JURUG MANGIR KABUPATEN TRENGGALEK SEBAGAI SUMBER BELAJAR BERUPA BOOKLET

ANANG NASRUL WAFA, 17208163092 (2021) IDENTIFIKASI TUMBUHAN PAKU DI KAWASAN AIR TERJUN JURUG MANGIR KABUPATEN TRENGGALEK SEBAGAI SUMBER BELAJAR BERUPA BOOKLET. [ Skripsi ]

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFRAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Skkripsi dengan judul “Identifikasi Tumbuhan Paku di Kawasan Air Terjun Jurug Mangir Kabupaten Trenggalek Sebagai Sumber Belajar Berupa Booklet” ini ditulis oleh Anang Nasrul Wafa, NIM. 17208163092, Pembimbing Dr. Eni Setyowati, S.Pd., M.M. Kata Kunci: Tumbuhan Paku, Jurug Mangir, Booklet Tumbuhanipakuimerupakan salah satu kelompokitumbuhan berpembuluh yang memilikiitingkat keanekaragaman jenis yang tinggi dan persebaran yang luas. Salah satu tempat hidup tumbuhan paku adalah di sekitar air terjun. Kawasan Air Terjun Jurug Manggir, Kecamatan Kampak trenggalek banyak ditemukan tumbuhan paku, namun belum ada publikasi mengenai keanekaragaman tumbuhan paku di air tenjun tersebut. Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) Mengetahui keanekaragaman jenis, ciri, dan morfologi tumbuhan paku (Pteridophyta) di Air Terjun Jurug Mangir di Desa Bogoran, Kecamatan Kampak Kabupaten Trenggalek. (2) Mengetahui kelayakan booklet hasil identifikasi tumbuhan paku (Pteridophyta) di Air Terjun Jurug Mangir di Desa Bogoran, Kecamatan Kampak Kabupaten Trenggalek. Penelitian ini mengunakan 2 pendekatan yaitu: (1) Kualitatif dilakukan untuk mengetahui keanekaragaman jenis tumbuhan paku. Metode yang digunakan adalah metode jelajah (cruise methods) dengan teknik sampling berupa purposive sampling. Teknik pengambilan data yaitu dengan pengambilan sampel, dokumentasi, dan observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. (2) RnD dilakukan untuk mengembangkan produk berupa Booklet Tumbuhan Paku. Model pengembangan yang digunakan adalah menggunakan model ADDIE yaitu Analisys, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Hasil penelitian ini adalah: (1) diperoleh 19 jenis tumbuhan paku yang terdiri dari 2 kelas, 12 famili, dan 17 genus. Selain itu, pengukuran faktor abiotik menunjukkan nilai pH tanah sebesar 7 (netral), dan suhu udara 220C. (2) Booklet Tumbuhan Paku Kawasan Jurug Mangir dengan hasil penilaian ahli materi diperoleh presentase nilai sebesar 80% yang termasuk kedalam kategori valid. Hasil penilain ahli media diperoleh presentase nilai sebesar 74% yang termasuk kedalam kategori valid. Dan hasil penilaian oleh mahasiswa sebesar 92% yang termasuk kedalam kategori sangat valid. secara keseluruhan Booklet tumbuhan paku dinyatakan layak untuk digunakan.

Item Type: Skripsi
Subjects: Biologi > Tumbuhan
Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Biologi
Depositing User: 17208163092 Anang Nasrul Wafa
Date Deposited: 02 Sep 2021 03:55
Last Modified: 02 Sep 2021 03:55
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/21701

Actions (login required)

View Item View Item