STRATEGI GURU PAI DALAM MENANGGULANGI KENAKALAN REMAJA DI SMP ISLAM PANGGUL TRENGGALEK

NIYATUS SOLIKAH, 17201163337 (2021) STRATEGI GURU PAI DALAM MENANGGULANGI KENAKALAN REMAJA DI SMP ISLAM PANGGUL TRENGGALEK. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (690kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (176kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (40kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (324kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (256kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR RUJUKAN.pdf

Download (160kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Strategi Guru PAI dalam Menangulangi Kenakalan Remaja di SMP Islam panggul Trenggalek Tahun Ajaran 2019/2020”. Skripsi ini ditulis oleh Niyatus Solikah, NIM.17201163337, Fakultas Tarbyah dan Ilmu Keguruan, Jurusan PAI, IAIN Tulungagung, yang di bimbing oleh Dra. Hj. ST.Noer Farida Laila,MA. Kata Kunci : Strategi Guru PAI,Kenakalan Remaja. Penelitian ini dilatar belakangi oleh fenomena banyaknya perilaku remaja sekolah yang kurang terpuji. Dampak tersebut berimbas kepada kenakalan peserta didik di Indonesia. Jika tidak ditanamkan nilai-nilai moral yang ada maka dapat mengakibatkan hilangnya jati diri bangsa Indonesia. SMP Islam Panggul Trenggalek merupakan sekolah umum, akan tetapi juga memperhatikan kenakalan yang dilakukan oleh peserta didik. Dalam kenakalan peserta didik tersebut SMP Islam Panggul menerapkan beberapa strategi dalam menanggulaginya. Fokus penelitian skripsi ini adalah : (1) bagaimana strtaegi guru PAI dalam menanggulangi kenakalan remaja melalui pendekatan preventif di SMP Islam Panggul? (2) Bagaimana strategi guru PAI dalam menanggulangi kenakalan remaja melalui pendekatan kuratif di SMP Islam Panggul? (3) Bagaiamana strategi guru PAI dalam menanggulangi kenakalan remaja melalui pendekatan preservatif di SMP Islam Panggu?. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan strategi guru dalam menanggulangi kenakalan melalui pendekatan preventif, mengetahui dan mendeksripsikan strategi guru dalam menanggulangi kenakalan melalui pendekatan kuratif, serta mengetahui dan mendeskripsikan strategi guru dalam menanggulangi kenakalan melalui pendekatan preservatif. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif, lokasi penelitiannya di SMP Islam Panggul, metode pengumpulan data menggunakan observasi,wawancara, dan dokumentasi. Dalam menganalisis data menggunakan teknik Miles dan Huberman, sedangkan pengecekan keabsahan datanya menggunakan perpanjangan keikutsertaan,triangulasi, dan pemeriksaan sejawat. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa : (1) Strategu Guru PAI dalam Menanggulangi kenakalan Remaja melalui pendekatan preventif yaitu, dengan meningkatkan kegiatan keagamaan di sekolah seperti sholat berjama’ah, memperinati hari besar Islam , serta guru menjalin kerjasama dengan orang tua siswa. (2) Strategi Guru PAI dalam Menanggulangi kenakalan Reamaja melalui pendekatan kuratif yaitu, guru memberikan bimbingan kepada siswa terkait dengan kenakalan-kenakalan pada peserta didik, Guru bekera sama dengan orang tua dalam menanggulangi kenakalan pada peserta didik. (3) Starategi Guru Pai dalam Menanggulangi kenakalan Remaja melalui penedekatan preservatif yaitu, guru memberikan motivasi atau nasehat-nassehat kepada peserta didik, serta guru memberikan contoh yang baik agar peserta didik tidak melakukan hal-hal yang buruk.

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama
Pendidikan > Pendidikan Menengah Pertama
Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Skripsi 1720116337 NIYATUS SOLIKAH
Date Deposited: 22 Sep 2021 04:49
Last Modified: 22 Sep 2021 04:49
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/22380

Actions (login required)

View Item View Item