STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA AL-QURAN SISWA DI SMPN 7 MOJOKERTO

RINDA SILVIA, 12201183201 (2022) STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA AL-QURAN SISWA DI SMPN 7 MOJOKERTO. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (536kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (461kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (700kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (680kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (465kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (747kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (447kB) | Preview

Abstract

Skripsi dengan judul “Strategi Guru Pendidikan Agama Islam dalam Menigkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Siswa di SMPN 7 Mojokerto” ini di tulis oleh Rinda Silvia, NIM. 12201183201, pembimbing, Moh. Mashudi, M.Pd.I Kata Kunci: Strategi Guru, Pendidikan Agama Islam, kemampuan Membaca. Penelitian ini di latarbelakangi kehidupan yang semakin lama semakin maju ini, banyak di antara umat islam justru meninggalkan Al-Qur’an sebagai pedoman dalam hidupnya, sehingga mereka menghabiskan waktunya hanya untuk mencari materi yang orientasinya hanya untuk kepuasan duniawi, daripada mempelajari Al-Qur’an yang sebenarnya adalah sebagai petunjuk dan pedoman hidupnya. Hal tersebut dapat di buktikan dengan banyaknnya anak-anak remaja, orang dewasa yang belum bisa membaca Al-Qur’an dengan baik dan benar. Berangkat dari persoalan tersebut perlu adanya strategi guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an di sekolah. Fokus penelitian dalam penulisan skripsi ini adalah (1) Bagaimana pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto? (2) Bagaimana faktor penghabat dan pendukung pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto? (3) Bagaimana keberhasilan pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto? Metode yang di gunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Lokasi penelitian ini terletak di SMPN 7 Mojokerto. Dalam penelitian ini teknik yang di gunakan adalah adalah wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Analisis data di lakukan dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan data di lakukan dengan cara menggunakan triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al- Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto menggunakan strategi ekspositori dengan menggunkan metode ceramah, latihan, tanya jawab, dan penugasan (2) faktor penghabat dan pendukung pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto, latar belakang pendidikan siswa dari SD, motivasi dalam belajar Al-Qur’an sangat kurang, keampuan siswa dalam membaca Al-Qur’an berbeda-beda. Faktor pendukungnya, memurojaah/ mengulang-ulang bacaan Al- Qur’an, membiasakan siswa untuk mendengarkan murrotal, dan mengikuti kegiatan tambahan di sekolah (3) keberhasilan pelaksanaan strategi ekspositori guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kemampuan membaca Al- Qur’an siswa di SMPN 7 Mojokerto. dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an di nyatakan berhasil karena ada peningkatan kemampuan siswa dalam membaca Al-Qur’an, perilaku siswa menjadi ke arah yang positif (baik).

Item Type: Skripsi
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Menengah Pertama
Pendidikan > Peserta Didik
Pendidikan > Strategi Pembelajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: 12201183201 rinda silvia
Date Deposited: 21 Jul 2022 04:29
Last Modified: 21 Jul 2022 04:29
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/28052

Actions (login required)

View Item View Item