STRATEGI GURU DALAM PEMBELAJARAN PAI PADA MASA PANDEMI COVID-19 MENUJU PEMBELAJARAN YANG EFEKTIF DI SDS WAHIDIYAH SENDANG TULUNGAGUNG

MAYA DWI LESTARI, 12201183234 (2023) STRATEGI GURU DALAM PEMBELAJARAN PAI PADA MASA PANDEMI COVID-19 MENUJU PEMBELAJARAN YANG EFEKTIF DI SDS WAHIDIYAH SENDANG TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img] Text
COVER.pdf

Download (827kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (525kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (234kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (193kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (405kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (262kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (247kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (94kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (173kB) | Preview

Abstract

Skripsi yang dengan judul “Stretegi Guru Dalam Pembelajaran PAI Pada Masa Pandemi Covid-19 Menuju Pembelajaran Yang Efektif Di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung” ini ditulis oleh Maya Dwi Lestari, NIM 12201183234, Pembimbing Prof. Dr. H. Syamsun Ni’am, M.Ag Kata Kunci : Strategi Guru, Pendidikan Agama Islam, Masa Pandemi, Menuju Pembelajaran yang Efektif. Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya virus corona yang menyerang indonesia pada tahun awal tahun 2020. Adanya hal tersebut maka pembelajaran dilaksanakan secara online atau daring, guru menyusun strategi agar pembelajaran bisa berjalan secara efektif pada saat pandemi. Fokus penelitian ini adalah (1) Bagaimana Perencanaan Guru Dalam Pelaksanaan Pembelajaran PAI Pada Masa Pandemi Covid-19 Menuju Pembelajaran Yang Efektif Di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung.? (2). Bagaimana Pelaksanaan Guru Dalam Melaksanakan Pembelajaran PAI Pada Masa Pandemi Covid-19 Menuju Pembelajaran Yang Efektif Di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung.? (3). Bagaimana Evaluasi Dan Penilaian Guru Dalam Melaksanakan Pembelajaran PAI Pada Masa Pandemi Covid-19 Menuju Pembelajaran Yang Efektif Di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung.? Adapun yang menjadi tujuan umum penelitian yang dilakukan peneliti adalah untuk mendeskripsikan strategi guru dalam pembelajaran PAI pada masa pandemi menuju pembelajaran yang efektif di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung. Rancangan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Tahap-tahap analisa data yaitu menyiapkan data, membaca dan melihat seluruh data, membuat koding data, menghubungkan antar tema dan memberi interpretasi. Sedangkan pengecekan keabsahan data menggunakan Triangulasi, perpanjangan keikutsertaan dan pemeriksaan teman sejawat. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa berdasarkan paparan data dan hasil penelitian maka dapat ditarik kesimpulan yaitu: (1) Perencanaan guru dalam mewujudkan pembelajaran yang efektif dimasa pandemi pada peserta didik di SDS Wahidiyah Sendang Tulungagung yaitu dengan guru terlebih dahulu menyusun RPP yang meliputi strategi dan metode yang berfariatif, kemudian mengumpulkan sumber belajar baik dari buku atau internet, menyiapkan media atau aplikasi yang akan digunakan dalam pembelajaran. (2). Pelaksanaan guru dalam mewujudkan pembelajaran yang efektif yaitu guru menggunakan metode dan strategi yang bervariasi, seperti guru mengirimkan pesan suara atau Voice note dan selanjutnya guru memberi penugasan yang dikirim di grub WA. jika ada peserta didik yang belum faham bisa mencari referensi dari berbagai sumber yang ada. (3) Evaluasi guru dalam pembelajaran PAI dimasa pandemi menuju pembelajaran yang efektif yaitu dengan memberikan soal pada setiap pertemuan, kemudia mengadakan remidi jika nilai siswa ada yang kurang dari KKM.

Item Type: Skripsi
Subjects: Covid-19
Pendidikan > Media Pembelajaran
Pendidikan > Strategi Pembelajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: 12201183234 MAYA DWI LESTARI
Date Deposited: 16 May 2023 06:46
Last Modified: 16 May 2023 06:46
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/35261

Actions (login required)

View Item View Item