AFIF HAEKHAL, 12403173139 (2023) PENGARUH BIAYA PRODUKSI DAN BIAYA PEMASARAN TERHADAP LABA BERSIH PERUSAHAAN CONSUMER GOODS DI INDONESIA (Studi Pada PT. A, PT. B dan PT. C Periode 2016-2020). [ Skripsi ]
Text
AFIF HAEKAL_12403173139_PENGARUH BIAYA PRODUKSI DNA BIAYA PEMASARAN TERHADAP LABA BERSIH PERUSAHAAN CONSUMER GOODS.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh biaya produksi dan biaya pemasaran terhadap laba bersih PT A, PT B, dan PT C periode tahun 2016-2020. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif dengan analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa biaya produksi dan biaya operasi secara simultan berpengaruh terhadap laba bersih. Kata Kunci : biaya produksi, biaya pemasaran, laba bersih
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Akuntansi Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Akutansi Syariah |
Depositing User: | S1 12403173139 Afif Haekhal |
Date Deposited: | 18 Aug 2023 04:18 |
Last Modified: | 18 Aug 2023 04:18 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/38974 |
Actions (login required)
View Item |