ANALISIS BERPIKIR KREATIF DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI TEKANAN ZAT SISWA KELAS VIII MTs BUSTANUL ULUM MINGGIRSARI KANIGORO BLITAR

ELOK NURUL KUMAILIA, 12211193052 (2023) ANALISIS BERPIKIR KREATIF DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI TEKANAN ZAT SISWA KELAS VIII MTs BUSTANUL ULUM MINGGIRSARI KANIGORO BLITAR. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (276kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (99kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf

Download (467kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (414kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (241kB) | Preview

Abstract

Skripsi dengan judul “Analisis Berpikir Kreatif Menggunakan Model Problem Based Learning (PBL) Pada Materi Tekanan Zat Siswa Kelas VIII MTs Bustanul Ulum Minggirsari Kanigoro Blitar” ini ditulis oleh Elok Nurul Kumailia, NIM (12211193052), Jurusan Tadris Fisika, Falkutas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, UIN Sayiid Ali Rahmatullah Tulungagung, Pembimbing Husni Cahyadi Kurniawan, M.Si. Kata Kunci : Berpikir Kreatif, Tekanan Zat, Probelm Based Learning. Penelitian ini dilatar belakangi oleh fenomena yang terjadi dilapangan bahwa kemampauan Berpikir kreatif siswa dalam memecahkan masalah siswa kelas VIII MTs Bustanul Ulum Minggirsari Kanigoro Blitar sangat kurang kreatif terutama pada materi tekanan zat, yang dibuktikan dengan observasi di sekolahan bahwa siswa nya masih berdominasi pada guru, sehingga siswa kurang berkembang secara mandiri dalam proses Berpikir , cenderung kurang informasi dan kurang kreatif. Penelitian ini bertujuan untuk menderskripsikan sikap kemampuan Berpikir kreatif menggunakan model Problem Based Learning pada materi tekanan zat, khususnya pada saat siswa kelompok dan mendeskripsikan kemampuan Berpikir kreatif menggunakan Problem Based Learning pada materi tekanan zat siswa kelas VIII MTs Bustanul Ulum Minggirsari Kanigoro Blitar. Metode penelitian ini menggunakan kualitatif deskriftif. Subjek penelitian berjumlah 56 siswa, kemudian diilih 6 siswa sebgai subjek wawancara, yaitu 2 siswa kemampuan tinggi, 2 siswa kemampuan sedang, 2 siswa kemampuan rendah. Teknik pengumpulan data adalah observai, angket, tes, dan wanwancara. Teknik anaisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif dengan langkah-langkah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) sikap yang mencerminkan Berpikir kreatif menggunakan model Probem Based Learning pada materi tekanan zat dalam ketagori sangat kreatif dengan presentase 82%, siswa cenderung memiliki kemampuan sikap menghargai sebesar (99%), indikator rasa ingin tahu sebesar (98%), indikator orisinil dalam mengungkapkan gagasan sebesar (98%), indikator merasa tertantang sebesar (87%), indikator banyak gagasan sebesar (74%). (2) kemampuan Berpikir kreatif menggunakan model Probem Based Learning pada materi tekanan zat pada kemampuan tinggi siswa ada pada tingkat 4 (sangat kreatif) siswa mampu memenuhi keempat aspek kemampuan Berpikir kreatif, pada kemampuan tingkat sedang siswa ada pada tingkat 3 (kreatif) siswa mampu memenuhi tiga aspek kemampuan berfiri kreatif, pada kemampuan rendah siswa ada pada tingkat 1 (kurang kreatif) siswa hanya mampu memenuhi satu aspek kemampuan Berpikir kreatif.

Item Type: Skripsi
Subjects: Fisika > Tekanan
Fisika
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Fisika
Depositing User: 12211193052 Elok Nurul Kumailia
Date Deposited: 02 Oct 2023 07:41
Last Modified: 02 Oct 2023 07:41
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/40599

Actions (login required)

View Item View Item