ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA PRODUK CENDOL AGROSEND TULUNGAGUNG

IDA TRI UTAMI, 12405193165 (2023) ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA PRODUK CENDOL AGROSEND TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (840kB) | Preview
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (258kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (284kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (449kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (505kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (640kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (475kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (406kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (380kB) | Preview

Abstract

Skripsi dengan judul “Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran 7P Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk Cendol Di Usaha Agrosend” ini ditulis oleh Ida Tri Utami , NIM 12405193165 pembimbing Lativa Hartinigtyas, M.Pd. Salah satu strategi pemasasaran yang dijadikan keberhasilan sebuah usaha dalam menjalankan bisnisnya yaitu strategi bauran pemasaran 7P. Dalam strategi tersebut hal yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen meliputi Produk, Harga, Tempat, Promosi, Partisipan, Proses, dan Bukti Fisik. Maka dalam menentukan strategi pemasaran diperlukan kegiatan analisis pengaruh berbagai aspek yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen akan suatu produk. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh bauran pemasaran 7P terhadap keputusan pembelian konsumen pada produk Cendol di usaha Agrosend Tulungagung Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ini berjumlah 68 responden konsumen Produk cendol agrosend Tulungagung. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan skala likert. Selanjutnya, hasil kuesioner dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda yang berfungsi untuk membuktikan hipotesis penelitian. Data – data yang telah memenuhi uji validitas, uji reliabilitas, dan uji asumsi klasik diolah sehingga menghasilkan persamaan regresi. Hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa secara parsial (1) produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (2) harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (3) Tempat berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (4) promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (5) Partisipan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (6) Proses berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (7) Bukti fisik berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen. Kata Kunci : Bauran Pemasaran, Keputusan Pembelian, Konsumen, Produk.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Konsumen
Ekonomi > Kualitas Produk
Ekonomi > Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Manajemen Bisnis Syariah
Depositing User: 12405193165 IDA TRI UTAMI
Date Deposited: 30 Apr 2024 08:24
Last Modified: 30 Apr 2024 08:24
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/45165

Actions (login required)

View Item View Item