PENYEBARAN INFORMASI MELALUI PODCAST LITERASI BISIK DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN BLITAR

SITI FARIDATUS SHOLIKAH, 126310201026 (2024) PENYEBARAN INFORMASI MELALUI PODCAST LITERASI BISIK DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN BLITAR. [ Skripsi ]

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK .pdf

Download (115kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (169kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (286kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (438kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (158kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pada era saat ini mendapatkan informasi sangatlah mudah dengan didukung pembaruan teknologi informasi atau adanya media baru. Adanya media baru memunculkan berbagai inovasi salah satunya penyebaran informasi. Pada kegiatan penyebaran informasi hal utama yang harus ada adalah media penyebaran dan acara yang ditayangkan, contohnya acara podcast. Pada saat ini podcast banyak digemari oleh Gen Z. karena banyaknya penggemar podcast membuat Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Blitar juga ikut turut mengadopsi kegiatan tersebut untuk dijadikan inovasi baru dalam penyebaran informasi di perpustakaan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui penyebaran informasi melalui podcast literasi bisik di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Blitar dan mengetahui hambatan penyebaran informasi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Blitar. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan fenomenologi. Pengumpulan data peneliti menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang telah diperoleh kemudian dianalisis menggunakan analisis Miles dan Huberman berupa pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa podcast literasi bisik memiliki jadwal satu minggu satu kali dengan host dan narasumber yang sudah dijadwalkan. Target dari Podcast ini adalah mulai umur 13+ atau Gen Z. Media yang dimanfaatkan berupa instagram, facebook, youtube dan website. Hambatan yang terjadi dalam kegiatan podcast ini terdiri dari hambatan internal berupa kurangnya SDM, waktu dan dana sedangkan hambatan eksternal berupa sulitnya menyesuaikan waktu antara dinas dan narasumber. Kata Kunci: Penyebaran informasi, podcast, Perpustakaan Daerah

Item Type: Skripsi
Subjects: Ilmu Perpustakaan
Komunikasi Islam
Teknologi Informasi
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam
Depositing User: 126310201026 SITI FARIDATUS SHOLIKAH
Date Deposited: 15 May 2024 07:05
Last Modified: 29 Jul 2024 03:53
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/45908

Actions (login required)

View Item View Item