KESANTUNAN BERBAHASA SEBAGAI UPAYA MEMBANGUN MASYARAKAT KAMPUS BERKARAKTER

Erna Iftanti, 197203072009012002 (2017) KESANTUNAN BERBAHASA SEBAGAI UPAYA MEMBANGUN MASYARAKAT KAMPUS BERKARAKTER. In: IAIN Tulungagung Membangun Kampus Dakwah dan Peradaban. IAIN Tulungagung Press, Tulungagung, pp. 95-99. ISBN 978-602-61824-0-1

[img]
Preview
Text
Kampus Dakwah dan Peradaban.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Book chapter ini berisi tentang pengaruh pesatnya teknologi terhadap perubahan peradan dunia baik melalui proses adopsi, adaptasi, maupun akulturasi budaya. Akibatnya sangat memungkinkan munculnya budaya baru yang tidak menutup kemungkinan berbeda dan bertolak belakang dengan budaya asal, sehingga akan dipandang sebagai munculnya abrasi budaya dan degradasi moral. Oleh sebab itu, sebagai salah satu upaya yang dapat dilakukan oleh masyarakat akademik IAIN Tulungagung sebagai kampus Dakwah dan Peradababan adalah dengan membiasakan menggunakan bahasa yang santun untuk membentuk dan memperkuat masyarakat kampus yang berkarakter.

Item Type: Book Section
Subjects: Artikel Dosen
Bahasa Dan Sastra > Bahasa Inggris
Divisions: Karya Dosen
Depositing User: Dr. 197203072009012002 Erna Iftanti
Date Deposited: 25 Jul 2019 22:16
Last Modified: 25 Jul 2019 22:16
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/12109

Actions (login required)

View Item View Item