RISALATUL MUFIDAH, 17403163165 (2020) STUDI KOMPARASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGAKUAN PENDAPATAN PADA PERUSAHAAN ASURANSI SYARIAH DAN PERUSAHAAN ASURANSI KONVENSIONAL BUMIPUTERA. [ Skripsi ]
|
Text
COVER.pdf Download (545kB) | Preview |
|
|
Text
Abstrak.pdf Download (249kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (191kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (399kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (572kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (192kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (369kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (286kB) | Preview |
|
|
Text
BAB VI.pdf Download (154kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (195kB) | Preview |
Abstract
Skripsi dengan judul “Studi Komparasi Sistem Informasi Akutansi Pengakuan Pendapatan pada Perusahaan Asuransi Syariah dan Perusahaan Asuransi Konvensional Bumiputera” ini ditulis oleh Risalatul Mufidah, NIM 17403163165, Jurusan Akuntansi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, IAIN Tulungagung, pembimbing Lantip Susilowati, S.Pd., M.M. Sistem informasi saat ini begitu sangat penting dan sangat dibutuhkan oleh semua perusahaan, baik perusahaan swasta maupun instansi pemerintahan. Sistem informasi ini sangat berguna untuk mengetahui kinerja suatu perusahaan, terutama untuk melihat aktifitas keuangan yang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sistem informasi akuntansi pengakuan pendapatan pada perusahaan AJS Bumiputera dan AJB Bumiputera 1912. Metode yang digunakan dalam penelitan ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif komparatif. Sumber data yang digunakan adalah dengan wawancara dan observasi pada AJS Bumiputera Cabang Kediri dan AJB Bumiputera 1912 KC Blitar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi Pengakuan Pendapatan pada AJS Bumiputera dan AJB Bumiputera 1912 sudah berjalan baik. Mereka hanya sebagai kantor cabang sehingga mereka menggunakan sistem yang sudah terkomputerasi oleh kantor pusat. Yang membedakan dari keduanya yaitu untuk pengakuan pendapatannya, dimana pendapatan pada AJS Bumiputera dibagi atas 2 rekening, yaitu dana tabaaru’ dan dana tabungan dengan bagi hasil 70% untuk nasabah dan 30% untuk perusahaan sebagai pengelola. Sedangkan pengakuan pendapatan pada AJB Bumiputera 1912 hanya masuk pada 1 rekening perusahaan untuk investasi. Kata kunci : Sistem Informasi Akuntansi, Pengakuan Pendapatan, Asuransi
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Ekonomi Syariah Ekonomi > Umum |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Akutansi Syariah |
Depositing User: | 17403163165 Risalatul Mufidah |
Date Deposited: | 22 Feb 2021 04:18 |
Last Modified: | 07 Apr 2021 07:00 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/18857 |
Actions (login required)
View Item |