HASIL PEER REVIEW "MENDADAK DARING: LIKU-LIKU DI TENGAH WABAH COVID-19. In: KULIAH DARING DINAMIKA PEMBELAJARAN KETIKA WABAH CORONA"

Eni Setyowati, 197605062006042002 (2020) HASIL PEER REVIEW "MENDADAK DARING: LIKU-LIKU DI TENGAH WABAH COVID-19. In: KULIAH DARING DINAMIKA PEMBELAJARAN KETIKA WABAH CORONA". In: KULIAH DARING DINAMIKA PEMBELAJARAN KETIKA WABAH CORONA. IAIN Tulungagung Press, Tulungagung, pp. 75-83. ISBN 978-602-5618-72-7

[img]
Preview
Text
Peer Review Mendadak Daring.pdf

Download (814kB) | Preview
Official URL: http://repo.iain-tulungagung.ac.id/17471/

Abstract

Berita mewabahnya virus corona pertama kali yang terjadi di Wuhan, China, menjelang akhir tahun 2019 telah menggemparkan dunia. Saya tak mengira jika virus corona ini akan mewabah di seluruh negara di dunia termasuk Indonesia. Waktu terus berjalan, hingga kebijakan-kebijakan barupun bermunculan. Tidak hanya kuliah saja yang dilakukan online, bimbingan skripsi, tesis, disertasi, ujian-ujianpun dilakukan secara online. Tak apalah yang penting semua berjalan lancar. Mendadak Daring. Berbagai status di WA, FB dan media social lainnya dipenuhi oleh tema-tema seputar daring. Tema daring menjadi urutan trend pertama. Cerita liku-liku daring dialami oleh mahasiswa, siswa, guru, dosen maupun orang tua.

Item Type: Book Section
Subjects: Buku
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Biologi
Depositing User: Dr. - Eni Setyowati, S.Pd.,MM.
Date Deposited: 17 Jun 2021 03:09
Last Modified: 17 Jun 2021 03:09
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/19562

Actions (login required)

View Item View Item