FINA FAUZIYATI, 12309173002 (2021) RESPON MASYARAKAT DI DESA BETAK TERHADAP KEGIATAN KEAGAMAAN DI MUSIM COVID-19. [ Skripsi ]
Text
RESPON MASYARAKAT DI DESA BETAK TERHADAP KEGIATAN KEAGAMAAN DI MUSIM COVID-19.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Abstrak Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena corona yang hadir di penghunjung akhir tahun 2019 yang membawa dampak besar terhadap segala aspek kehidupan manusia, termasuk kegiatan keagamaan yang dirasakan Masyarakat Desa Betak. Kegiatan keagamaan di Desa Betak berupa tradisi rutinan dan shalat berjamaah. Tradisi rutinan umumnya dilaksankan dari rumah-kerumah. Sehingga semenjak corona kegiatan tersebut sudah dihentikan pelaksanaanya. Untuk shalat berjamaah tidak ada penutupan masjid di Desa Betak. Tetapi masyarakat dihimbau untuk melakukan ibadah di rumah masing-masing untuk menghindari tertularnya virus corona. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif sehingga data yang dihasilkan berupa ucapan,tulisan serta perilaku dari orang yang diamati. Sedangkan teori yang digunakan merupakan teori fenomenologi agama Heddy Shri Ahimsa Putra.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan kegiataan keagamaan yang dilakukan masyarakat Desa Betak yaitu berupa kegiatan keagamaan yang dilakukan di masjid dan di rumah. Selain itu respon masyarakat dalam menjalankan kegiatan keagamaan di musim corona bertumpu pada 3 aspek yaitu:aspek atitude,aspek motif dan aspek argumentasi. Kata kunci :Virus Corona, Kegiatan Keagamaan, Respon masyarakat
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Psikologi Sosiologi Agama |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Sosiologi Agama |
Depositing User: | 12309173002 Fina Fauziyati |
Date Deposited: | 30 Jul 2021 02:16 |
Last Modified: | 30 Jul 2021 02:16 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/20123 |
Actions (login required)
View Item |