Pak Ali, Laksana Pohon Yang Berbuah

Erna Iftanti, 197203072009012002 (2021) Pak Ali, Laksana Pohon Yang Berbuah. In: ALI SAUKAH: Itu siapa? Penerbit Kota Tua, Malang, pp. 402-409. ISBN 937-623-6613-18-4

[img]
Preview
Text
Antologi- Ali Saukah itu Siapa_Pak Ali Laksana Pohon yang Berbuah-OK1.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Sosok Pak Ali dalam memberikan bimbingan selama saya menuntut ilmu sangatlah menginspirasi dan mengesankan dalam benak saya. Dari bagaimana beliau berbicara dan mengajar membuat saya dan seluruh teman sekelas termotivasi untuk meningkatkan kemampuan Bahasa Inggris dan dapat lulus pada matakuliah yang beliau ampu. Dan di benak saya, Pak Ali adalah seorang dosen “galak” yang positif yaitu disiplin dan Amanah serta berwawasan luas. Walaupun demikian, saya memandang beliau sebagai sosok dosen yang menjadi panutan dalam berbagi ilmu dan nilai kedisplinan serta banyak menyebarkan kemanfaatan untuk saya probadi dan para murid beliau. Dengan kata lain, beliau dapat digambarkan laksana pohon yang berbuah, ilmu yang dibagikan dapat dimanfaatkan orang lain.

Item Type: Book Section
Subjects: Bahasa Dan Sastra > Reading
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Bahasa Inggris
Depositing User: Dr. 197203072009012002 Erna Iftanti
Date Deposited: 13 Apr 2023 02:39
Last Modified: 13 Apr 2023 02:39
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/33869

Actions (login required)

View Item View Item