TURNITIN GENEAOLOGI KALENDER ISLAM JAWA MENURUT RONGGO WARSITO: Sebuah Komentar atas Sejarah Kalender dalam Serat Widya Pradhana

Ahmad Musonnif, M.H.I., 197810242009121001 (2017) TURNITIN GENEAOLOGI KALENDER ISLAM JAWA MENURUT RONGGO WARSITO: Sebuah Komentar atas Sejarah Kalender dalam Serat Widya Pradhana. Kontemplasi: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin, 5 (2). pp. 329-355. ISSN 2338-6169

[img]
Preview
Text
Turnitin_Widya Pradana.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Para sejarawan menyajikan asal usul kalender Islam Jawa dengan mengaitkannya dengan Sultan Agung. Ronggowarsito menyajikan sejarah kalender Islam Jawa dengan cara yang berbeda. Dalam Serat Widya Pradhana, Ronggowarsito sama sekali tidak menyebut-nyebut nama sultan Agung dalam kaitannya dengan kalender Jawa. Ronggowarsito justru mengaitkan kalender Islam Jawa dengan Sunan Giri II yang hidup jauh sebelum Sultan Agung. Selain itu Ronggowarsito juga ingin memaparkan kontinuitas kalender Islam Arab dengan kalender Islam Jawa.

Item Type: Article
Subjects: Artikel Dosen
Divisions: Fakultas Syariah Dan Ilmu Hukum > Hukum Keluarga Islam
Depositing User: Dr. 197819242009121001 Ahmad Musonnif
Date Deposited: 27 Apr 2023 08:36
Last Modified: 27 Apr 2023 08:36
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/34521

Actions (login required)

View Item View Item