Gerakan Islam Politik Milli Gorus dan Perempuan

Akhmad Rizqon Khamami, 197408292008011006 (2023) Gerakan Islam Politik Milli Gorus dan Perempuan. Martabat: Jurnal Perempuan dan Anak, 7 (1). pp. 97-112. ISSN 2581-2076

[img]
Preview
Text
similarity - Gerakan Islam Milli Gorus dan Perempuan.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Artikel ini membahas pandangan Milli Gorus, sebuah gerakan politik Islam dari Turki, tentang perempuan, keluarga dan gender, serta posisi perempuan dalam gerakan ini. Gerakan Milli Gorus merupakan payung, atau organisasi induk, dari sejumlah partai Islam di Turki. Silih berganti sejumlah partai Islam lahir dari Gerakan Milli Gorus. Salah satu partai Islam tersebut adalah AKP. Sejak 2002 partai ini memenangi pemilu. Setelah sekian tahun menguasai birokrasi negara Turki, AKP berhasil menata ulang aspek-aspek keislaman di Republik Turki behadapan denga modernitas, sekularisme, dan neoliberal. Aspek lain yang perlu dikaji adalah seputar perempuan. Setelah sekian tahun politik Islam menguasai perputaran Turki, apakah cara pandang mereka terhadap perempuan, keluarga dan gender berubah? Lalu, seperti apa pandangan gerakan Milli Gorus terhadap ketiga hal tersebut? Untuk menjawab ini penulis menghadirkan gambaran kemunculan gerakan perempuan di Turki, lalu membahas pandangan gerakan Milli Gorus terkait hal tersebut. Penulis berasumsi bahwa cara pandang gerakan Milli Gorus tetap berwarna konservatif dan tidak mengalami perubahan kendati dalam beberapa kasus bersikap fleksibel.

Item Type: Article
Subjects: Sosiologi Agama > Budaya
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Sosiologi Agama
Depositing User: Dr. H. 197408292008011006 Akhmad Rizqon Khamami,Lc., M.A
Date Deposited: 27 Jun 2023 03:29
Last Modified: 27 Jun 2023 03:29
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/36867

Actions (login required)

View Item View Item