MENGHILANGNYA SENI RITUAL TIBAN DI DESA DADAPLANGU KECAMATAN PONGGOK KABUPATEN BLITAR

MOHAMMAD AKBAR FARISKI HALALAN, 12309193030 (2023) MENGHILANGNYA SENI RITUAL TIBAN DI DESA DADAPLANGU KECAMATAN PONGGOK KABUPATEN BLITAR. [ Skripsi ]

[img] Text
MENGHILANGNYA SENI RITUAL TIBAN DI DESA DADAPLANGU KECAMATAN PONGGOK KABUPATEN BLITAR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan untuk menilik wacana hilangnya seni ritual Tiban di Desa Dadaplangu, Ponggok Blitar. Pendekatan kualitatif studi kasus digunakan penelitian ini melalui metode purposive untuk menentukan subjek penelitian. Pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi, teori islamisasi yang dikemukakan oleh Robert Hefnerdigunakan sebagai analisa teori pada penelitian ini. Hasil penelitian ini yaitu ada tiga faktor yang menyebabkan hilangnya kesenian Tiban di Desa Dadaplangu berdasarkan analisis teori islamisasi yang dikemukakan oleh Robert Hefnerdan temuan di lapangan:(1)merebaknya lembaga pendidikan Islam yang ditandai denganbanyak berdirinya Pondok Pesantren (Ponpes), (2) perubahanregulasi pemerintah, (3)pembinaan keagamaan Islam. Kata Kunci: seni, ritual, Tiban

Item Type: Skripsi
Subjects: Sosiologi Agama
Divisions: Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah > Sosiologi Agama
Depositing User: 12309193030 MOHAMMAD AKBAR FARISKI HALALAN
Date Deposited: 05 Jul 2023 07:42
Last Modified: 05 Jul 2023 07:42
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/36889

Actions (login required)

View Item View Item