VIVI DWI NURAINI, 12403193165 (2023) PENERAPAN APLIKASI AKUNTANSI BERBASIS ANDROID SI APIK UNTUK UMKM DALAM MENYUSUN LAPORAN KEUANGAN SESUAI SAK EMKM DI ERA EKONOMI DIGITAL PADA TOKO MEBEL SUMBER REJEKI. [ Skripsi ]
Text
PENERAPAN APLIKASI AKUNTANSI BERBASIS ANDROID SI APIK UNTUK UMKM DALAM MENYUSUN LAPORAN KEUANGAN SESUAI SAK EMKM DI ERA EKONOMI DIGITAL PADA TOKO MEBEL SUMBER REJEKI.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membantu penyusunan laporan keuangan bagi UMKM yang sesuai dengan SAK EMKM yaitu pada Toko Mebel Sumber Rejeki dengan menerapkan aplikasi akuntansi berbasis android Si Apik sehingga dapat membantu usaha tersebut agar mampu bersaing di era ekonomi digital ini. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dimana rumusan masalah yang memandu penelitian untuk mengeksporasi atau memotret situasi sosial yang akan diteliti secara menyeluruh, luas dan mendalam. Data dikumpukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penerapan aplikasi Si Apik mampu membantu UMKM dalam mencatat transkasi dan menghasilkan laporan keuangan yang sesuai dengan SAK EMKM dengan cepat dan mudah antara lain Laporan Laba Rugi, Laporan Neraca, dan Laporan Arus Kas.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Akuntansi Syariah Ekonomi > Laporan Keuangan Ekonomi > UMKM |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Akutansi Syariah |
Depositing User: | 12403193165 Vivi Dwi Nuraini |
Date Deposited: | 03 Aug 2023 06:18 |
Last Modified: | 03 Aug 2023 06:18 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/38138 |
Actions (login required)
View Item |