STRATEGI GURU DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 11 BLITAR

Rizqi Dwi Syah Putri, 17205153220 (2019) STRATEGI GURU DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 11 BLITAR. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (706kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (56kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (229kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (134kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (63kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi berjudul “Strategi Guru dalam Pembentukan Karakter Siswa di MIN 11 Blitar” di tulis oleh Rizqi Dwi Syah Putri, NIM: 17205153220 dan di bimbing oleh Nuryani, S.Pd, M.Pd. Kata Kunci: Strategi Guru, Pendidikan Karakter Bangsa Indonesia dikategorikan melalui karakteristik dan tatanan kehidupan masyarakatnya dikenal sebagai bangsa yang memangku budaya ketimuran. Namun saat ini sangat terasa bila bangsa ini tengah menghadapi degradasi karakter bangsa, bahkan sebagian orang mengatakan bahwa kita telah kehilangan karakter. Hal tersebut dikarenakan timbulnya berbagai penyimpangan seperti meraraknya korupsi yang melibatkan berbagai orang dan lembaga, serta gaya hidup generasi muda sekarang yang lebih condong kepada budaya barat dibandingkan budaya ketimuran. Fokus penelitian pada skripsi ini adalah: (1) Bagaimana strategi guru dalam pembentukan karakter kedisiplinan di MIN 11 Blitar ? (2) Bagimana strategi guru pembentukan karakter jujur di MIN 11 Blitar ? (3) Bagaimana strategi guru dalam pembentukan karakter religius di MIN 11 Blitar ? Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui strategi guru dalam pembentukan karakter kedisiplinan di MIN 11 Blitar. (2) Untuk mengetahui strategi guru dalam pembentukan karakter jujur di MIN 11 Blitar. (3) Untuk mengetahui strategi guru dalam pembentukan karakter religius di MIN 11 Blitar. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, pendekatan yang dilakukan adalah melalui pendekatan kualitatif. Lokasi penelitian terletak di MIN 11 Blitar. Pengumpulan datanya menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi dengan teknik analisis data melalui reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Sementara dalam melakukn teknik keabsahan data, peneliti melakukan perpanjangan waktu observasi, ketekunan dan keajegan pengamatan dari triangulasi data. Strategi guru kelas dalam menanamkan pendidikan karakter pada siswa tingkat sekolah dasar melalui beberapa tahapan yaitu tahap perencanaan, proses penanaman dan evaluasi.Hasil analisis data menunjukkan bahwa: (1) Strategi guru dalam pembentukan pendidikan karakter siswa di tingkat sekolah dasar adalah dengan melakukan beberapa program yang dianggap penting yaitu: menanamkan pendidikan karakter religius melalui pembiasaan Sholat Dhuha dan sholat Dhuhur. (2) Pembentukan karakter kejujuran melalui pembiasaan percaya diri, amanah, dan kantin kejujuran dan (3) Pembentukan karakter kedisiplinan melalui pembiasaan beribadah, kerapian, kebersihan, tepat waktu, tanggung jawab dan lapang dada melalui proses perencanaan, penanaman karakter dan evaluasi.

Item Type: Skripsi
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru MI
Depositing User: S.Pd 17205153220 Rizqi Dwi Syah Putri
Date Deposited: 25 Jul 2019 03:42
Last Modified: 25 Jul 2019 03:42
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/12411

Actions (login required)

View Item View Item