STRATEGI GURU DALAM MENUMBUHKAN MINAT BACA PESERTA DIDIK MELALUI PROGAM LITERASI SEKOLAH PADA KELAS 5 DI SDI AL-HIDAYAH SAMIR NGUNUT TULUNGAGUNG

DESYNTIA RACHMADANI, 12205173017 (2021) STRATEGI GURU DALAM MENUMBUHKAN MINAT BACA PESERTA DIDIK MELALUI PROGAM LITERASI SEKOLAH PADA KELAS 5 DI SDI AL-HIDAYAH SAMIR NGUNUT TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (591kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (327kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (163kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (436kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (402kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (150kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (443kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (206kB) | Preview
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (95kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (170kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul ” Strategi Guru dalam Menumbuhkan Minat Baca Peserta Didik melalui Progam Literasi Sekolah pada Kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut Tulungagung”, ditulis oleh Desyntia Rachmadani, NIM 12205173017 Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah dibimbing oleh Prof.Dr.Hj.Elfi Mu’awwanah,S.Ag.M.Pd. Kata kunci : Strategi, Minat Baca, progam Literasi Sekolah Meningkatnya minat baca di Indonesia belum cukup signifikan ketika penerapan kurikulum 2013 sudah diberlakukan sejak tahun 2013. Menurut asumsi peneliti bahwa minat baca peserta didik akan meningkat bila guru secara efektif mampu memanfaatkan progam literasi sekolah dengan strategi Pembelajaran yang menyenangkan. Bila tidak, maka peserta didik kurang bersemangat dalam mengerjakan tugas literasi sekolah. Hasil observasi pada peserta didik kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir strategi guru telah mampu mendorong dalam menumbuhkan minat baca peserta didik. Fokus penelitian ini adalah 1) Bagaimana strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah lingkungan fisik pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut? 2) Bagaimana strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah lingkungan social dan afektif pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut? 3) Bagaimana strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah lingkungan akademik pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut? Penelitian ini dilakukan di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut Tulungagung menggunakan pendekatan kualitatif serta menggunakan jenis penelitian fenomenologis. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Data yang terkumpul berupa kata-kata dianalisis dengan cara reduksi, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian mengenai strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut menunjukkan bahwa : 1) Strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik di lingkungan fisik sekolah pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut adalah strategi Pembelajaran berorientasi pada aktivitas peserta didik. 2) Strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah lingkungan social dan afektif pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut adalah strategi pembelajaran afektif. 3) Strategi guru dalam menumbuhkan minat baca peserta didik melalui progam literasi sekolah lingkungan akademik pada kelas 5 di SDI Al-Hidayah Samir Ngunut adalah stratagi pembelajaran inkuiri.

Item Type: Skripsi
Subjects: Bimbingan dan Konseling Islam > Belajar
Pendidikan Islam > Madrasah ibtidaiyah
Pendidikan > Pendidikan Dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru MI
Depositing User: 12205173017 DESYNTIA RACHMADANI
Date Deposited: 16 Aug 2021 01:52
Last Modified: 16 Aug 2021 01:52
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/20793

Actions (login required)

View Item View Item