IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN SISWA PADA MATA PEJARAN FIKIH KELAS X MAN 3 NGANJUK

TIARA DWI AGUSTIN, 12201173155 (2021) IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN SISWA PADA MATA PEJARAN FIKIH KELAS X MAN 3 NGANJUK. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (581kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (666kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (165kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (318kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (714kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (435kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (346kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (497kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (395kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Abstrak dengan judul “Implementasi Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning Dalam Meningkatkan Kecerdasan Siswa Pada Mata Pejaran Fikih Kelas X Man 3 Nganjuk” yang ditulis oleh Tiara Dwi Agustin, Jurusan Pendidikan Agama Islam, NIM. 12201173155 Tahun 2021 di bimbing oleh . Dr. Sokip, M.Pd.I. Kata Kunci: Implementasi Model Pembelajaran Contetstual Teaching and learning, Kecerdasan Intelektual Siswa Konteks penelitian ini meliputi implementasi model pembelajaran dalam kecerdasan siswa adalah tujuan yang harus dicapai dalam belajar pembelajaraan. Harapan ideal dapat terwujudnya kecerdasan intelektual (Intelligence Quotient), kecerdasan emosional (Emotional Quotient), dan kecerdasan spiritual (Spiritual Quotient). Meningkatkan kecerdasan siswa diimplementasikan pada mata pelajaran Fiqih dengan menggunakan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning. Berdasarkan fenomena tersebut, perlu diadakan penelitan terkait dengan implementasi Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning Dalam Meningkatkan Kecerdasan Siswa Pada Mata Pejaran Fiqih Kelas X-Agama Man 3 Nganjuk. Fokus Penelitian meliputi 1) Bagaimanakah perencanaan pembelajaran menggunakan model Pembelajaran Contetstual Teaching and learning dalam meningkatkan Kecerdasan Intelektual siswa pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk?. 2) Bagaimanakah pelaksanaan pembelajaran dalam meningkatkan Kecerdasan Intelektual siswa menggunakan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk?. 3) Bagaimanakah impelentasi evaluasi pembelajaran menggunakan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk? Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Lokasi penelitian adalah di MAN 3 Nganjuk. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan metode induktif dengan alur tahapan Reduksi data, Penyajian data (data display) dan Penarikan kesimpulan atau verifikasi. Dari hasil penelitian ini, penulis menyimpulkan: (1) Perencanaan pembelajaran menggunakan model Pembelajaran Contetstual Teaching and learning dalam meningkatkan Kecerdasan Intelektual siswa pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk. Prencanaan pembelajaran berguna sebagai pedoman guru untuk melaksanakan pembelajaran. Pembelajaran tahun ajaran 2020/2021 semester genab yang dilaksanakan dalam jaringan (daring). Mata pelajaran Fikih di kelas X-Agama yang pertama adalah mempersiapkan bahan belajar, guru menyiapkan bahan belajar, kedua adalah dengan menyiapakan model pembelajaran dan metode yang digunakan untuk guru mata pelajaran Fikih menyantumkan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning, ketiga adalah persiapan media belajar. (2) Pelaksanaan pembelajaran dalam meningkatkan Kecerdasan Intelektual siswa menggunakan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk. Pelaksanaan pembelajaran secara daring pembelajaran inti dilaksanakan di website e-learning dan aplikasi lainya. Implementasi model pembelajaran dapat dilaksanakan pada pembelajaran dalam jaringan dalam materi perekonomian Islam, siswa ditugaskan untuk membuat video praktik jual beli. Siswa juga praktik membaca ayat yang mendasari materi yang dipelajari sebelum memulai pembelajaran di e-learning. (3) Impelentasi evaluasi pembelajaran menggunakan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning pada mata pelajaran Fiqih di kelas X-Agama MAN 3 Nganjuk. Evaluasi pembelajaran di MAN 3 Nganjuk ada ulangan harian, penilaian tengah semester, penilaian akhir semester dan penilaian akhir tahun. Evaluasi dilaksanakan dalam jaringan dengan mengakses website e-learning dan mengerjakan soal HOTS di Contetstual Teaching and learning. Evaluasi pembelajaran pada materi yang menguanakan model pembelajaran Contetstual Teaching and learning yaitu dengan penilaian autentik. Pelaksanaan penilaian autentik yaitu guru menilai siswa dengan mempertimbangkan beberapa faktor, seperti kedisiplinan, keaktifan, kekualitas kerja siswa, ketepatan membaca lafal, kreatifitas siswa dalam membuat video. Guru menilai siswa secara berkesinambungan.

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama
Pendidikan Islam > Madrasah aliyah
Pendidikan Islam
Pendidikan > Strategi Pembelajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: TIARA DWI AGUSTIN 12201173155
Date Deposited: 15 Dec 2021 04:48
Last Modified: 15 Dec 2021 04:48
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/23194

Actions (login required)

View Item View Item