KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN SAVI (SOMATIC, AUDITORIS, VISUAL, DAN INTELEKTUAL) KELAS VIII PADA MATERI SPLDV DI SMPN 1 PLEMAHAN KEDIRI

NISAUL KARIMAH, 12204173169 (2021) KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN SAVI (SOMATIC, AUDITORIS, VISUAL, DAN INTELEKTUAL) KELAS VIII PADA MATERI SPLDV DI SMPN 1 PLEMAHAN KEDIRI. [ Skripsi ]

[img] Text
COVER.pdf

Download (958kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (296kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (264kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (786kB)
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (816kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (478kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (361kB) | Preview
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (194kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (297kB)

Abstract

Skripsi dengan judul “Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dalam Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan SAVI (Somatic, Auditoris, Visual, dan Intelektual) Kelas VIII pada Materi SPLDV di SMPN 1 Plemahan Kediri” yang ditulis oleh Nisaul Karimah, NIM. 12204173169, pembimbing: Samsul Bakri, S.Pd.I., M.Pd. Kata Kunci : SAVI, Kemampuan Komunikasi Matematis Karena masih banyaknya guru mengajar dengan metode konvensional, sehingga membuat siswanya bosan. Pentingnya variasi metode agar siswa belajar dengan nyaman serta dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis. Tujuan dalam penelitian ini adalah 1) untuk mengetahui bagaimana Kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajarkan dengan pendekatan SAVI (Somatic, Audiotori, Visual, Intelektual) di SMPN 1 Plemahan berdasarkan hasil belajar tinggi, 2) untuk mengetahui bagaimana Kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajarkan dengan pendekatan SAVI (Somatic, Audiotori, Visual, Intelektual) di SMPN 1 Plemahan berdasarkan hasil belajar sedang, serta 3) untuk mengetahui bagaimana Kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajarkan dengan pendekatan SAVI (Somatic, Audiotori, Visual, Intelektual) di SMPN 1 Plemahan berdasarkan hasil belajar rendah. Dengan indikator komunikasi matematis yang dianalisis diantaranya: 1) memahami dan menemukan ide matematis dalam mencari solusi soal serta strategi penyelesaiannya, 2) mengkomunikasikan hasil pekerjaannya secara logis, 3) menyatakan masalah kehidupan sehari-hari kedalam model atau bahasa matematika. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian dengan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Adapun teknik pengambilan data yang digunakan adalah observasi, tes dan wawancara untuk menggali data. Observasi untuk mengetahui penerapan pendekatan SAVI (Somatic, Auditory, Visual, Intellectual). Tes dan wawancara dilakukan untuk mengetahui kemampuan komunikasi matematis siswa setelah diberi pembelajaran dengan pendekatan SAVI (Somatic, Auditory, Visual, Intellectual). Penelitian ini dilakukan pada kelas VIII di SMPN 1 Plemahan Kediri dan memilih 6 orang siswa dengan kemampuan awal yang berbeda yaitu 2 kemampuan awal tinggi, 2 kemampuan awal sedang, dan 2 kemampuan awal rendah. Adapun pemilihan subjek ini didasarkan pada observasi, hasil tes tertulis kemampuan komunikasi matematis, dan pertimbangan guru mengajar. Hasil temuan berdasarkan analisis data menunjukkan: 1) Kemampuan komunikasi matematis siswa berdasarkan hasil belajar tinggi mmpu memenuhi semua indikator kemampuan komunikasi matematis. 2) Kemampuan komunikasi matematis siswa berdasarkan hasil belajar sedang kurang mampu memenuhi semua indikator kemampuan komunikasi matematis. 3) Kemampuan komunikasi matematis siswa berdasarkan hasil belajar rendah tidak mampu memenuhi semua indikator kemampuan komunikasi matematis.

Item Type: Skripsi
Subjects: Matematika
Pendidikan > Pembelajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Tadris Matematika
Depositing User: 12204173169 Nisaul Karimah
Date Deposited: 19 Jan 2022 02:48
Last Modified: 19 Jan 2022 02:48
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/24212

Actions (login required)

View Item View Item