PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN RANAH SIKAP (AFEKTIF) PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI RONGRIAN AL-ROHMANIAH WAENG NARATHIWAT THAILAND

NURHUDA JUMI, 12201183508 (2022) PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN RANAH SIKAP (AFEKTIF) PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI RONGRIAN AL-ROHMANIAH WAENG NARATHIWAT THAILAND. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (805kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (287kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (285kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (192kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (212kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (173kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah sikap(afektif) pada mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand” ini ditulis oleh Nurhuda Jumi, Nim 12201183508, pembimbing Dr.HJ. Luluk’ Atirotu Zahroh, M.Pd. Kata Kunci : Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran Penelitian ini Fenominakan dengan pendidikan disini mungkin melihat dari zaman sekarang guru dan orang tua sangat penting untuk membentuk anaknya. Di Rongrian guru yang menjadi tauladan sangat penting. Pokok permasalahan yang dibahas adalah Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah sikap(afektif) pada mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. Fokus Penelitian dalam penulisan skripsi ini adalah (1) Bagaimana bentuk Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al Romaniah(Weang Narathiwat Thailand) ? (2) Bagaimana Teknik Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al Romaniah(Weang Narathiwat Thailand)? (3) Apa Faktor penghabat Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al Romaniah(Weang Narathiwat Thailand)?. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk Mendeskripsikan bentuk Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. (2) Untuk Mendeskripsikan Teknik Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. (3) Untuk Mendeskripsikan faktor penghambatan Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. Dalam penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengmpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara, observasi dan dokomentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesempulan. Hasil penelitian yang diperoleh adalah : (1)bentuk Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. , yaitu melalui kegitan pembelajaran didalam kelas dan diluar kelas dengan guru akidah akhlak mengadakan rapat sebelum melaksanakan kegiatan yang dilakukan di dalam kelas dan diluar kelas. (2) Teknik Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand. yaitu berdoa sebulum dan sesudah pembelajaran, kegitan keagamaan harian, membelajarkan kegitan peringatan hari besar Islam, dan membelakajarkan kegitan berlombaan. (3), Faktor penghabat Pelaksanaan Evaluasi Pembelajaran ranah afektif mata pelajaran akidah akhlak di Rongrian Al-Romaniah Weang Narathiwat Thailand yaitu melalui (1) penilaian guru , penilaian ini bentuk tes dan nontas yang dilakukan yang dilakukan penilaian siswa dalam kegiatan pembelajaran didalam kelas. (2) pengamatan langsung, penilaian ini dilakukan penilaian siswa dalam kegiatan diluar kelas.

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: 12201183508 NURHUDA JUMI
Date Deposited: 23 Nov 2022 04:09
Last Modified: 23 Nov 2022 04:09
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/31534

Actions (login required)

View Item View Item