PENGARUH PERSEPSI, PENGETAHUAN PRODUK DAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT MENABUNG MAHASISWA PERBANKAN SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG DI BANK SYARIAH

MUHAMAD RIZAL ARIFIN, 12401183330 (2024) PENGARUH PERSEPSI, PENGETAHUAN PRODUK DAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT MENABUNG MAHASISWA PERBANKAN SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SAYYID ALI RAHMATULLAH TULUNGAGUNG DI BANK SYARIAH. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Skripsi dengan judul “Pengaruh Persepsi, Pengetahuan Produk dan Bauran Pemasaran Terhadap Minat Menabung Mahasiswa Perbankan syariah UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung di Bank Syariah” ini ditulis oleh Muhamad Rizal Arifin, NIM. 12401183330, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Jurusan Perbankan Syariah Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung, yang dibimbing oleh Dr. Syafrudin Arif Marah Manunggal, M.S.I Penelitian ini dilatar belakangi oleh pesatnya perkembangan Bank Syariah di Indonesia yang menyebabkan minat masyarakat untuk mengetahui apa saja produk Bank Syariah semakin meningkat. Namun kurang pengetahuan dan persepsi masyarakat mengenai Bank Syariah. Bahkan minat masyarakat untuk menabung merupakan hal yang terpenting dalam kelancaran perkembangan Perbankan Syariah di Indonesia, khususnya mahasiswa Perbankan Syariah UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung masih banyak mahasiswa yang kurang berminat untuk menabung di Perbankan syariah. Penelitian ini bertujuan untuk (1) Untuk menguji pengaruh persepsi terhadap minat mnabung di Bank Syariah (2) Untuk menguji pengaruh pengetahuan produk terhadap minat menabung di Bank Syariah (3) Untuk menguji pengaruh bauran pemasaran terhadap minat menabung di Bank Syariah (4) Untuk menguji pengaruh persepsi, pengetahuan produk dan bauran pemasaran terhadap minat menabung di Bank Syariah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian asosiatif. Sumber data yang digunakan adalah data primer dengan jumlah sampel sebanyak 82 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuisioner. Pengolahan data yang digunakan yaitu SPSS 20. Pada penelitian ini menggunakan analisis deskriptif, uji validitas, uji reabilitas, uji asumsi klasik, uji analisis regresi linier berganda. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa (1) Persepsi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung di Bank Syariah. (2) Pengetahuan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung di Bank Syariah. (3) Pengetahuan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung di Bank Syariah. (4) Persepsi, pengetahuan produk dan bauran pemasaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menabung di Bank Syariah. Kata Kunci : Bauran Pemasaran, Pengetahuan Produk dan Persepsi

Item Type: Skripsi
Subjects: Keuangan Islam
Ekonomi > Pemasaran
Ekonomi > Perbankan Syariah
Ekonomi > Tabungan
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: 12401183330 MUHAMAD RIZAL ARIFIN
Date Deposited: 08 Jan 2024 04:26
Last Modified: 08 Jan 2024 04:26
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/43065

Actions (login required)

View Item View Item