PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN LOKASI TERHADAP MINAT BELI KOMSUMEN DI BUTIK UMMI COLLECTION NGANJUK

YUSLIA MAY ARINDA, 12402173556 (2021) PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN LOKASI TERHADAP MINAT BELI KOMSUMEN DI BUTIK UMMI COLLECTION NGANJUK. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (611kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (365kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf

Download (382kB)
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (472kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi dengan judul “Pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Lokasi Terhadap Minat Beli Komsumen Di Butik Ummi Collection Nganjuk” ini ditulis oleh Yuslia May Arinda FEBI IAIN Tulungagung, NIM. 12402173556, pembimbing Bapak Syamsul Umam, S.H.I, M.H. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh usaha busana merupakan salah satu dari bisnis yang berkembang peset dari tahun ketahun, dapat dilihat dari tinnginya permintaan dari konsumen yang mambuat banyak bidang usaha dalam hal berbusana atau bidang busana. Usaha dalam bidang busana ini yang setiap tahunya semakin beragam mempermudah masyarakat dalam menentuka jenis busana yang sesuai dengan penampilam, kesempatan, kepribadian dan gaya hidup. Usaha busana yang menentukan jenis busana sesuai dengan kepribadian seseorang yaitu butik. Rumusan masalah penelitian ini yaitu (1) Bagaimana pengaruh harga terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk? (2) Bagaimana pengaruh kualitas produk terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk? (3) Bagaimana pengaruh lokasi terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk? (4) Bagiamana pengaruh harga, kulitas produk, dan lokasi terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk?. Tujuan penelitian (1) Untuk mengetahui pengaruh harga terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk. (2) Untuk mengetahui pengaruh kualitas produk terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk. (3) Untuk mengetahui pengaruh lokasi terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk. (4) Untuk mengetahui pengaruh harga, kulitas produk, dan lokasi terhadap minat beli konsumen di Ummi Collection Nganjuk.” Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian asosiatif. Teknik pengambilan sampel mengunakan teknik random sampling. Data yang digunakan adalah data primer. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 100 konsumen butik Ummi Collecion. Metode analisis data dalam penelitian ini yaitu menggunakan uji regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Harga berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. (2) Kualitas Produk berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. (3) Lokasi berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. (4) Harga, Kualitas Produk, dan Lokasi berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. Kata Kunci: Harga, Kualitas Produksi, Lokasi, dan Minat Beli.

Item Type: Skripsi
Subjects: Ekonomi > Bisnis Islam
Ekonomi > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: S1 12402173556 Yuslia May Arinda
Date Deposited: 08 Sep 2021 04:50
Last Modified: 08 Sep 2021 04:50
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/21935

Actions (login required)

View Item View Item