RIKA AYU SAFITRI, 12402173287 (2021) STRATEGI PEMASARAN DISTRIBUTOR IKAN DALAM PERSAINGAN BISNIS MENURUT PERSPEKTIF ETIKA BISNIS ISLAM ( Di Tempat Pelelangan Ikan Prigi Watulimo Trenggalek ). [ Skripsi ]
|
Text
COVER.pdf Download (721kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (117kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (71kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (148kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (299kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (137kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (345kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (210kB) | Preview |
|
|
Text
BAB VI.pdf Download (55kB) | Preview |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (116kB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian yang berjudul “Strategi Pemasaran Dsitributor Ikan dalam Dalam Menghadapi Persaingan Bisnis Menurut Perspektif Etika Bisnis Islam ( Di Tempat Pelelangan Ikan Prigi Watulimo Trenggalek)” ini ditulis oleh Rika Ayu Safitri, NIM 12402173287, dengan dosen pembimbing Moh. Rois Abin, M.Pd.I. Seorang yang melakukan usaha atau bisnis haruslah mengkoordinasi setiap yang dia miliki hingga yang paling mungkin, pelaku bisnis juga harus berkonsisten bergerak, belajar, maju, dan memiliki pilihan untuk mempelajar unsur-unsur lingkungan. Tempat Pelelangan Ikan ( TPI ) yang memiliki peran penting dalam mengaktifkan, memperluas pertukaran, usaha dan kesehjateraan para nelayan. Dalam menjalankan pemasaran etika bisnis sangat diperlukan agar terlepas dari system social. Islam yang diyakini oleh umat muslim yang bisa sebagai pedoman berbisnis. Setiap pelaku bisnis juga harus menanamkan nilai-nilai etika. Rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi: (1) Perencanaan pemasaran distributor ikan dalam menghadapi persaingan bisnis. (2) Implementasi pemasaran distributor ikan konsumsi dalam menghadapi persaingan bisnis. (3) Kesesuain strategi pemasaran ikan konsumsi dengan etika bisnis islam. Penelitian ini bertujuan untuk menganilis perencanaan pemasaran dan implementasi pemasaran distriburo ikan konsumsi dalam mengha persaingan bisnis islam dan kesesuaian pemasaran ikan konsumsi dengan etika bisnis islam. Peneletian ini mengunggakan metode kualitatif, pemahaman tentang apa yang dialami oleh subjek peneliti. Kumpulan data yang sudah terkumpul berupa kata-kata dan bahasa dari naskah wawancara, dokumentasi, catatan dilapangan dan lainnya. Dalam penelitian yang dilakukan di TPI Prigi Watulimo Kabupaten Trenggalek, diperoleh hasil bahwa dalam perenanaan pemasaran distributor ikan dengan menentukan persaingan harga, produk, tempat, persaingan pelayanan dan promis. Implementasi pemsara distributor ikan konsumsi dalam menghadapi persaingan bisnis memerlukan segmentasi pasar, targeting. Kesesuaian pemasaran ikan konsumsi dengan etika bisnis islam di TPI Prigi Watulimo Trenggalek ini para pelaku distriburo sudah menjaga perbuatan dari suatu hal yang dilarang oleh agama. Tidak menyalahai aturan etikakbisnis islam, karenakpemasaran yangkdilakukan olehkpara pelaku usahakdistributor ikanktida memberikankinformasi yangktidak jelas ataupunkmengandung unsurkpenipuan kepada para konsumen yang sudah lama di percaya. Kata kunci: Perencanaan pemasaran, persaingan bisnis, etika bisnis islam.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | Ekonomi > Etika Bisnis Ekonomi > Pemasaran Ekonomi > Ekonomi Syariah |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | S1 12402173287 Rika Ayu Safitri |
Date Deposited: | 20 Jan 2022 01:51 |
Last Modified: | 20 Jan 2022 01:51 |
URI: | http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/24206 |
Actions (login required)
View Item |