IMPLEMENTASI METODE MURAJA’AH DALAM PEMBELAJARAN TAHFIDZ AL-QUR’AN DI MTsN 4 TULUNGAGUNG

MUHAMAD SHONA ALBARID, 17201163459 (2020) IMPLEMENTASI METODE MURAJA’AH DALAM PEMBELAJARAN TAHFIDZ AL-QUR’AN DI MTsN 4 TULUNGAGUNG. [ Skripsi ]

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (348kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (166kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (443kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (641kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (302kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (435kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi ini berjudul “Implementasi Metode Muraja’ah dalam Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an di MTsN 4 Tulungagung” yang ditulis oleh Muhamad Shona Albarid, NIM 17201163459, Pembimbing Dr. Mochammad Arif Faizin, M,Ag. Kata kunci: Metode Muraja’ah, Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya lembaga yang mencetak para penghafal Al-Qur’an. Termasuk yang ada di MTsN 4 Tulungagung. Yang awalnya ekstrakulikuler menjadi progam wajib bagi kelas unggulan, mulai dari kelas 7-8 unggulan yang berjumlah 6 kelas yaitu kelas A,B dan C. saat awal pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an mereka membaca doa kemudian dilanjut dengan membaca juz 30 selama 15 menit secara bersama sama dengan pembiasaan menggunakan Metode Muraja’ah supaya hafalan para siswa tetap terjaga. Fokus dalam penelitian ini adalah (1) lankah-langkah penerapan Metode Muraja’ah dalam pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an. (2) Hambatan dan Solusi Implementasi Metode Muraja’ah dalam Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an di MTsN 4 Tulungagung (3) Dampak Implementasi Metode Muraja’ah dalam Pembelajaran Tahfidz Al-Qura’an di MTsN 4 Tulungagung. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan Implementasi Metode Muraja’ah dalam Pembelajararan Tahfidz Al-Qur’an di MTsN 4 Tulungagung. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah menggnakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriftif. Penelitian ini dilaksanakan di MTsN 4 Tulungagung. Sumber data diperoleh dari tiga macam sumber yakni people, place, dan paper. Dalam pengumpulan data peneliti menggunakan metode wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data peneliti menggunakan teknik analisis deskriptif, yaitu reduksi data, penyajian, dan menarik kesimpulan. Penelitian ini juga melakukan pengecekan keabsahan data menggunakan teknik credibility.yang meiputi keikut sertaan, ketekunan pengamat, triangulasi, pemeriksaan teman sejawat melalui diskusi, dan review informan. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa: (1) Metode yang digunakan oleh Ustad dalam Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an untuk peserta didik menggunakan metode Muraja’ah, Metode Muraja’ah adalah pengulang hafalan yang sudah dihafalkan dengan membacanya secara berulang-ulang agar tetap terjaga hafalanya, dengan cara membacanya dengan teman yang menjadi pasanganya dengan menyemaknya secara bergantian atau dapat juga dilakukan sendiri denagn membaca sendiri secara berulang ulang dan ketika sudah hafal lalu disetorkan kepada guru tahfidz dengan tujuan untuk menjaga hafalan yang lama agar tidak lupa. Media pembelajaran yang digunakan adalah Al-Qur’an, pensil spidol, papan tulis, proyektor dan buku tulis. (2) Hambatan Metode Muraja’ah ialah kurangnya ada dukungan dari orang tua peserta didik yang mengikuti pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an, saat menjumpai ayat-ayat Al-Qur’an yang panjang, dan peserta didik yang belum menguasai ilmu tajwid. Solusi Hambatan Metode Muraja’ah ialah solusi untuk mengatasinya adalah dengan menekankan ilmu tajwid pada peserta didik agar menjadi bekal bagi peserta didik, melakukan pertemuan dengan wali

Item Type: Skripsi
Subjects: Agama
Pendidikan > Pendidikan Dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: 17201163459 MUHAMAD SHONA ALBARID
Date Deposited: 21 Jan 2021 07:47
Last Modified: 28 Apr 2021 03:30
URI: http://repo.uinsatu.ac.id/id/eprint/17854

Actions (login required)

View Item View Item